Marketplace yang banyak bermunculan di Indonesia telah membuka peluang bisnis online yang besar. Untuk Anda yang tertarik untuk berjualan online, maka inilah saat yang tepat untuk memulai semuanya. Manfaatkan waktu selama di rumah untuk mendapatkan penghasilan, misalnya bisnis kuliner di marketplace ternama seperti Shopee. Hal yang perlu Anda pikirkan selanjutnya ialah cara meningkatkan penjualan kuliner di Shopee. Simak selengkapnya!

Marketplace Shopee: Apa yang Membuatnya Spesial?

Shopee berhasil membuat namanya masuk ke daftar marketplace di Indonesia dengan jumlah pengunjung terbanyak yang dihitung tak hanya per bulan, tapi per hari. Tak heran, sejak kemunculannya di Indonesia, Shopee selalu berusaha untuk memberikan pelayanan terbaik kepada penggunanya, baik itu penjual ataupun pembeli.

Hal ini terbukti dari berhasilnya Shopee menarik perhatian orang-orang untuk menggunakan Shopee dan fitur-fiturnya yang selalu sukses menggaet lebih banyak pengunjung. Tiap ada iklan Shopee, pasti langsung ramai. Hasilnya, Shopee telah meningkatkan brand awareness yang tinggi sehingga orang memilih Shopee sebagai platform jual beli online yang utama.

Shopee menyediakan berbagai macam fitur yang turut membantu pengguna. Seperti fitur gratis ongkir, cashback, event bulanan, fitur Naikkan Produk, fitur Iklanku, Live Streaming, Shopee Mall, Shopee Loyalty Member, Shopee Star Seller, Shopee Star+ Seller, dan Official Store di Shopee.

New ID ERP CTA Reusable Block 01

Bagi penjual, Anda dapat mempromosikan produk dengan lebih mudah dan cepat sebab fitur Shopee tentu akan menarik target pasar dalam skala besar. Begitu pula dengan pembeli yang akan dimudahkan dalam proses pemesanan produk. Mereka akan lebih sering belanja online karena adanya gratis ongkir, cashback, dan diskon lainnya.

Oleh karena itu, jualan online di Shopee merupakan peluang yang menjanjikan. Bagi Anda yang ingin memulai bisnis online, yuk, pertama-tama cobalah untuk melakukan cara membuat toko di Shopee lewat HP atau website resmi Shopee, yaitu Shopee Seller Center.

Lalu, tentukan produk, misalnya jualan makanan di Shopee, karena peminat kuliner tak akan ada habisnya. Kemudian, tentukan strategi marketing beserta target pasar, modal, dan perkembangan pesaing, ya! Setelahnya, tinggal jualan dan lakukan secara konsisten, deh.

Cara Jualan di Shopee untuk Pemula: Jual Makanan Online Terlaris

Ingin tahu makanan paling laku di Shopee? Makanan! Semua orang tentu butuh dan menyukai makanan. Ditambah lagi, kegiatan yang dibatasi di luar rumah membuat sebagian besar orang memilih untuk memesan makanan secara online. Nah, Anda dapat menentukan jenis makanan yang ingin Anda jual, usahakan sesuai dengan permintaan pasar di sekitar Anda, ya.

Selain jualan dengan akun toko online Anda di Shopee, Anda juga bisa mendaftarkan toko Anda ke Shopee Food, layanan baru yang hadir di Shopee untuk mempermudah penjual kuliner dan pembeli untuk melakukan transaksi pesan antar makanan yang lebih efisien.

Untuk pembeli, cara pesan makanan di Shopee Food juga mudah. Mereka cukup buka menu Shopee Food di aplikasi Shopee, lalu pilih makanan atau minuman yang ingin dipesan, dan pesan, deh! Dengan begitu, Anda sebagai penjual dapat memanfaatkan layanan Shopee ini secara maksimal. Simak cara jual makanan di Shopee berikut ini supaya laku keras!

First, Foto Produk

Foto yang menarik akan membuat calon pembeli merasa terpanggil untuk memeriksa toko online Anda dan produk tersebut. Karena mereka tak mampu merasakan atau melihat produk secara langsung, sebisa mungkin Anda perlu menyuguhkan foto produk jualan yang berkualitas tinggi, original, sekaligus dengan pencahayaan dan angle yang tepat.

Misalnya, Anda jualan makanan siap masak atau makanan siap saji kemasan, tentunya Anda perlu memasang foto tampilan kemasan, tampilan belakang, tanggal kadaluarsa, dan bahkan review pelanggan kalau sudah ada.

Title Is Important

Langkah yang harus Anda lakukan setelah menentukan produk jualan dan foto produk yang  berkualitas yaitu memasang judul konten jualan yang menarik. Usahakan untuk menggunakan judul yang tidak sulit dibaca, menjelaskan produk jualan Anda secara langsung dan detail, serta tidak terlalu panjang. Judul ini penting untuk dipikirkan matang-matang karena inilah yang pertama dilihat oleh konsumen setelah foto produk. 

Next, Deskripsi Produk

Masih sama dengan foto dan judul, Anda juga harus menambahkan deskripsi produk sejelas-jelasnya. Deskripsi produk juga memengaruhi keberhasilan cara jual barang di Shopee, lho. Tanpa adanya deskripsi yang benar dan jelas, kemungkinan calon pembeli ragu untuk membeli produk Anda, alhasil mereka menganggap bahwa produk Anda itu tidak memiliki kepastian. 

Namun, beda halnya jika Anda memberikan deskripsi yang benar terhadap produk makanan yang Anda jual. Misalnya, informasi seputar jenis makanannya apa, kapan tanggal kadaluarsanya, bagaimana kualitas dan rasanya, tanggapan pembeli lain terhadap produk Anda itu apa saja, dan lain sebagainya.

New ID ERP CTA Reusable Block 04

Beriklan dengan Konsisten

Dalam berbisnis online, janganlah beriklan hanya satu atau dua kali saja, melainkan konsisten. Anda tidak akan tahu kapan calon pembeli akan melihat produk jualan Anda, sehingga usahakan untuk beriklan setiap hari dan manfaatkan fitur dari Shopee secara rutin supaya calon pembeli akan beranggapan bahwa Anda adalah seller yang aktif dan siap kapanpun untuk melakukan pengiriman produk.

Gunakan promosi yang tersedia di Shopee seperti jualan dengan fitur Iklanku, cara jualan di Shopee free ongkir agar menarik lebih banyak konsumen, berikan mereka harga coret di tiap produk Anda, dan lain sebagainya. Bahkan, Anda juga bisa beriklan melalui media sosial dan website milik toko online Anda sendiri untuk mempercepat proses penjualan.

Pasang Banner Produk

Tips yang terakhir yaitu silakan pasang foto banner produk untuk memberikan visual yang lebih mengundang calon pembeli untuk melihat-lihat toko online Anda di Shopee hingga memutuskan untuk membeli produk yang ada di toko Anda tersebut. Selain banner, lebih baik Anda dekorasi toko online Anda semenarik mungkin dan sesuai dengan tema produk makanan yang dijual, ya!

Jadi, itulah cara jualan makanan di Shopee yang dapat menghasilkan keuntungan jika ditekuni dan dijalankan dengan baik. Semisal Anda tidak ingin memproduksi sendiri produk makanan untuk dijual, bisa, kok, menerapkan bisnis dropship atau reseller yang berarti Anda dapat menerapkan cara jualan di Shopee tanpa stok barang dan modal yang besar.

New ID ERP CTA Reusable Block 05

Ginee Omnichannel

Bisnis kuliner di Shopee lancar terus? Gampang! Buka cabang toko online di Shopee atau marketplace lain dan menggunakan jasa Ginee Omnichannel untuk bantu kelola semua toko online Anda, deh! Ginee adalah platform bisnis berbasis Omnichannel yang bertujuan untuk mempermudah Anda dalam mengurus toko online sekaligus hanya dalam satu dashboard.

Ginee pun dilengkapi oleh fitur seperti manajemen produk, stok, pesanan, promosi, laporan penjualan, Ginee Chat, dan Ginee Fulfillment. Seluruh fitur Ginee Indonesia ini dapat kamu manfaatkan untuk meningkatkan penjualan dengan hemat waktu dan biaya, lho. Tenang, kalau daftar Ginee sekarang, bakalan dapat free trial selama 7 hari full. Yuk, join Ginee!

Ginee Indonesia, Tool Bisnis Online Paling Kredibel

Punya kesulitan mengelola toko online yang terdaftar di berbagai marketplace? No worries, Ginee Indonesia hadir untuk Anda! Ginee adalah sistem bisnis berbasis Omnichannel Cloud yang menyediakan berbagai fitur andalan lengkap guna mempermudah pengelolaan semua toko online yang Anda miliki hanya dalam satu platform saja!

Fitur dari Ginee beragam, lho! mulai dari manajemen produk, laporan penjualan, Ginee WMS, yang artinya Anda dapat mengelola manajemen pergudangan dengan lebih mudah, Ginee Chat yang memungkinkan Anda mengelola chat pelanggan dari berbagai platform, hingga Ginee Ads untuk kelola semua iklanmu di berbagai platform. Yuk, daftar Ginee Indonesia sekarang FREE!

  1. Mengelola pesanan dan stok untuk semua toko online Anda
    • Update secara otomatis pesanan dan stok
    • Mengelola stok produk yang terjual cepat dengan mudah
    • Memproses pesanan dan pengiriman dalam satu sistem
  2. Mengelola penjualan dengan sistem manajemen digital
    • Membership dan database pelanggan secara menyeluruh
    • Prediksi bisnis dengan Fitur Analisa Bisnis di Ginee
    • Memantau laporan dengan menyesuaikan data, keuntungan, dan laporan pelanggan
New ID ERP CTA Reusable Block 03