Tahukah Anda bahwa setiap hal dimulai dari pemikiran Anda? Apapun yang Anda lakukan jika Anda sudah memikirkan strategi tersebut, kemungkinan tercapainya hal tersebut menjadi lebih tinggi. Oleh karena itu pemikiran Anda tidak boleh bersifat negatif sehingga, Anda perlu mengetahui strategi bisnis tidak berpikiran negatif dalam menjalankan bisnis, terutama bisnis online. 

Pada zaman yang serba digital ini, Anda perlu memiliki mindset untuk mencoba bisnis sendiri, hal ini pentingnya mindset dalam bisnis dikarenakan memulai bisnis sendiri tidaklah sulit. Anda perlu memiliki mindset orang sukses atau mindset dalam berbisnis agar selalu berpikiran positif dan semangat dalam menjalankan bisnis Anda. Dengan demikian dalam berbisnis Anda tidak akan menjadi energi negatif. 

Nama sebelum membahas lebih lanjut mengenai pola pikir negatif yang wajib dihindari, Alangkah lebih baik Jika Anda Mengetahui ide bisnis rumahan online yang dapat menjadi peluang usaha 2021 sebelum Anda memulai bisnis Anda sendiri.

3 Ide Bisnis di Rumah

Belakangan ini, banyak bermunculan usaha yang menjanjikan yang dapat Anda lakukan dengan mudah di rumah saja. Oleh karena itu inilah usaha rumahan yang lagi trend yang dapat Anda lakukan sekarang juga. Mungkin, contoh pikiran negatif yang harus Anda singkirkan yaitu usaha online yang tidak sukses. Nyatanya, Anda memang harus berusaha, merencanakan bisnis sejak awal, dan bersungguh-sungguh dalam menjalaninya!

Berjualan Cemilan Makanan

Berjualan cemilan makanan adalah salah satu ide bisnis yang paling mudah untuk dilakukan semua orang. Pada dasarnya untuk membuat cemilan makanan yang mudah Anda hanya memerlukan kompor atau dapur sederhana saja. Setiap orang menyukai cemilan makanan untuk mengisi waktu luang sambil ngemil. 

New ID ERP CTA Reusable Block 01

Membuka Jasa Laundry Kiloan

Bisnis laundry kiloan belakangan ini memiliki permintaan yang sangat tinggi berhubung dikarenakan setiap orang yang sudah memiliki kesibukan masing-masing dan kebanyakan tidak sempat untuk melakukan laundry sendiri. Oleh karena itu Anda dapat memanfaatkan hal tersebut sebagai peluang bisnis rumahan yang dapat Anda jalankan. 

Membuka Jasa Cuci Kendaraan

Semua orang yang memiliki kendaraan pasti senang dengan kendaraan yang bersih mengkilap. Namun tidak semua orang dapat meluangkan waktunya untuk membersihkan kendaraan mereka. Oleh karena itu ini menjadi peluang bagi Anda yang ingin menjalankan usaha dirumah dikarenakan Anda bisa membuka jasa cuci kendaraan dengan modal yang sangat rendah. 

Pola Pikir Negatif yang Wajib Dihindari

Pengaruh pola pikir bisnis dapat berdampak sangat penting untuk bisnis secara jangka panjang. Karena dengan pikiran yang baik serta jelas. Anda akan memiliki kekuatan dari dalam untuk menggerakkan bisnis yang Anda jalankan.

Trik jualan saja tidak cukup untuk menjadikanmu wirausahawan yang sukses.  Memiliki pola pikir bisnis baik adalah suatu keharusan. Untuk mencapai kesuksesan, seseorang butuh berusaha lebih dan tidak mudah. Biasanya setiap orang sukses memiliki kebiasaan-kebiasaan unik dan pemikiran-pemikiran kreatif. Mereka biasa memulai perubahan dari diri sendiri, salah satunya dengan memiliki pola pikir yang baik.

Jika Anda sudah mantap untuk memulai bisnis, ayo segera buang pemikiran yang bisa merusak niat usahamu. Pasalnya pikiran negatif akan membawa usahamu ke dampak yang sangat buruk, bahkan berujung gagal. Yuk, simak apa yang bisa Anda maksimalkan dari dalam dirimu!

Berpikir Sudah Terlambat

Salah satu pikiran yang harus dihindari adalah merasa bahwa semua sudah terlambat. Padahal tidak ada kata terlambat untuk mencapai kesuksesan. Mungkin terdengar naif, tapi banyak orang sukses di dunia ini dengan usia yang sudah jauh dari umur muda. Usia tidak bisa menjadi penghalang untuk memulai usaha, melainkan bagaimana Anda menikmati proses itu sendiri.

Kadang, terlambat melakukan sesuatu masih jauh lebih baik daripada tidak melakukan sama sekali. Jadi jangan ragu untuk memulai ya! Mari mulai punya pola pikir bisnis positif agar semakin berkembang. Milikilah perhitungan dan strategi bisnis yang tepat. Saat memulai berbisnis hal yang paling sulit dilakukan adalah membranding suatu produk. Untuk itu pelajarilah bagaimana cara mempromosikan barang.

Merasa Tidak Yakin

Dalam hidup semuanya butuh keyakinan, sama halnya dengan ingin memulai sesuatu. Maka kunci penting dalam memulai bisnis adalah “yakin”. Anda akan semakin dekat dengan kesuksesan jika bisa menghadapinya dengan baik.

Bila terkadang ada pikiran negatif yang mengatakan Anda tidak akan bisa, maka segera buang jauh-jauh. Jangan hanya fokus pada kegagalan, Anda akan merasa rugi bila terus memikirkan itu. Perbaiki diri, fokus pada kelebihan yang Anda miliki.

Cara selamatkan bisnis dari kebangkrutan itu sendiri adalah bangkit dan perhatikan strategi bisnis yang Anda miliki. Pahami efisiensi yang bisa Anda ciptakan. Misalnya, untuk sukses berbisnis online Anda harus memanfaatkan waktu dengan baik. Salah satu cara yang bisa membantumu adalah dengan menggunakan strategi Omnichannel marketing.

New ID ERP CTA Reusable Block 04

Sudah Ada yang Melakukan Bisnis Serupa

Mungkin bisnis yang akan Anda jalankan sudah ada di pasaran, bila Anda berpikiran seperti itu, sebaiknya buang jauh-jauh. Karena Anda sendiri bisa sukses walaupun tidak melakukan sesuatu yang baru. Siapa tau usaha yang Anda lakukan bisa lebih baik dari yang sudah ada, dan jangan jadikan itu menjadi sebuah penghalang.

Pola pikir bisnis seperti ini juga sering kali menjadi halangan. Tentunya harus dihindari. Supaya Anda sebagai pebisnis bisa bergerak maju. Selama Anda mengetahui dengan baik positioning bisnis hingga unique selling point. Maka Anda tidak perlu khawatir dengan hal ini.

Terlalu Memikirkan Perkataan Orang

Jika Anda terlalu memikirkan perkataan orang, segera jauhkan dari kehidupan Anda. Bukan saja bikin rugi hidup, tapi juga usaha yang akan Anda rintis nantinya. Sebab, percuma bila Anda memikirkan omongan orang yang beranggapan kerja keras Anda selama ini selalu kurang.

New ID ERP CTA Reusable Block 05

Memang benar bahwa, kritik itu diperlukan tapi jadikan itu semangat untuk memperbaiki, dan jangan mendominasi pikiran Anda. Jadikan semua itu pemacu untuk berhasil dan sukses mencapai tujuan yang akan diraih!

Daripada pusing dengan perkataan orang, lebih baika laihkan waktu untuk memahami data dan mencari titik efisien untuk mengembangkan toko online atau usahamu. Selalu pusatkan diri pada hal-hal yang baik. Mulai evaluasi apa hasil dari waktu ke waktu bagaimana laporan data bisnismu.

Takut Gagal

Jangan pernah takut dengan kegagalan, apalagi malu untuk mengakuinya. Dengan peribahasa “pengalaman adalah guru paling berharga”, teruslah berusaha walaupun Anda menemui kegagalan. Ubahlah pemikiran tentang gagal menjadi sesuatu yang positif dan evaluasi semuanya yang sudah terjadi.

Kesimpulan

5 hal di atas adalah pola pikir bisnis yang sering kali menjadi faktor penghalang, yang mana sebagai pebisnis harus dihindari. Kesuksesan tidak bisa didapatkan bila Anda tidak berusaha dan memiliki pikiran negatif. Karena itu, teruslah mencoba dan berusaha hingga kesuksesan itu datang.

Ginee Omnichannel

Tenang, jika Anda punya kesulitan dalam mengelola banyak toko online di marketplace secara sekaligus, Ginee Omnichannel akan bantu, kok. Ginee memang hadir guna membantu segala proses bisnis online Anda agar membuat Anda hemat waktu dan biaya.

Ginee punya fitur manajemen produk, stok, pesanan, promosi, laporan penjualan, Ginee Chat, dan Ginee Fulfillment. Cobain semua fitur Ginee secara gratis dengan cara daftar sekarang dan dapatkan free trial selama 7 hari full, yuk!

Ginee Indonesia, Tool Bisnis Online Paling Kredibel

Punya kesulitan mengelola toko online yang terdaftar di berbagai marketplace? No worries, Ginee Indonesia hadir untuk Anda! Ginee adalah sistem bisnis berbasis Omnichannel Cloud yang menyediakan berbagai fitur andalan lengkap guna mempermudah pengelolaan semua toko online yang Anda miliki hanya dalam satu platform saja!

Fitur dari Ginee beragam, lho! mulai dari manajemen produk, laporan penjualan, Ginee WMS, yang artinya Anda dapat mengelola manajemen pergudangan dengan lebih mudah, Ginee Chat yang memungkinkan Anda mengelola chat pelanggan dari berbagai platform, hingga Ginee Ads untuk kelola semua iklanmu di berbagai platform. Yuk, daftar Ginee Indonesia sekarang FREE!

  1. Mengelola pesanan dan stok untuk semua toko online Anda
    • Update secara otomatis pesanan dan stok
    • Mengelola stok produk yang terjual cepat dengan mudah
    • Memproses pesanan dan pengiriman dalam satu sistem
  2. Mengelola penjualan dengan sistem manajemen digital
    • Membership dan database pelanggan secara menyeluruh
    • Prediksi bisnis dengan Fitur Analisa Bisnis di Ginee
    • Memantau laporan dengan menyesuaikan data, keuntungan, dan laporan pelanggan
New ID ERP CTA Reusable Block 03