Anda yang memilih untuk memulai bisnis online melalui marketplace, penting bagi anda untuk mengetahui apa saja kelebihan berjualan online melalui marketplace. Dengan mengetahui hal tersebut, anda dapat memikirkan strategi bagaimana cara menjual produk di marketplace agar laku keras tanpa harus menjual barang paling laku di marketplace.

Di zaman yang serba praktis dan digital ini, para pembeli cenderung memilih melakukan pembelian dengan melalui marketplace online seperti Tokopedia, Shopee, Lazada, Bukalapak dan lain lainnya. Oleh karena itu setidaknya anda harus mengetahui bagaimana cara berjualan di Shopee, atau cara menjual di marketplace Facebook.

Baca juga: 11 Tips dan Strategi Berjualan di Shopee agar Cepat Laku

Apapun kategori produk yang anda jual, anda dapat menjualnya di marketplace karena telah tersedia pilihan kategori yang sangat luas seperti kategori makanan di marketplace hingga kategori pakaian yang sudah sangat umum dikenal masyarakat.

New ID ERP CTA Reusable Block 01

Penasaran dengan apa saja kelebihan berjualan di marketplace serta syarat marketplace? Yuk, simak penjelasannya berikut ini.

Apa itu Marketplace Online?

Tak kenal maka tak sayang, oleh karena itu sebelum anda mempelajari apa kelebihan berjualan di marketplace online, anda tentunya perlu mengetahui apa itu marketplace online terlebih dahulu.

Marketplace Online adalah tempat terjadinya transaksi jual beli dengan melalui platform website pihak ketiga dan melalui jaringan internet. Berjualan di marketplace dapat meningkatkan kepercayaan calon pembeli dikarenakan telah disediakan jaminan jaminan dasar agar terhindar dari penipuan online.

Sebelum hadirnya marketplace online, tidak sedikit oknum oknum yang memanfaatkan kekurangan tersebut untuk melakukan penipuan online dengan cara meminta pembeli melakukan pembayaran terlebih dahulu sebelum mengirimkan barang yang dibeli, namun setelah dibayar, pembeli tersebut tidak mengirimkan barang tersebut.

Dengan hadirnya Marketplace online sebagai pihak ketiga yang menjamin baik pembeli maupun penjual, menjadi solusi dari masalah yang tengah terjadi di masyarakat. Pembeli tetap harus melakukan pembayaran terlebih dahulu, namun uang tersebut tidak akan dikirimkan kepada penjual secara langsung, namun dijaga oleh pihak marketplace sampai produk tersebut dikirim.

Jika produk yang dibeli tidak dikirimkan oleh penjual, uang anda sebagai pembeli akan dikembalikan, sehingga anda tidak akan mengalami kerugian. Sementara jike penjual tersebut mengirimkan produk yang dijual dan sampai di pembeli. Secara otomatis sistem tracking dari pengiriman akan memberitahu pihak marketplace dan penjual.

New ID ERP CTA Reusable Block 04

Jika produk tersebut telah diterima oleh pembeli, pembeli tidak bisa berbohong dan mengatakan bahwa produk tersebut tidak diterima, dikarenakan pengiriman tersebut sudah direkam oleh pihak ekspedisi. Dengan demikian, penjual tidak akan mengalami kerugian dengan penipuan yang dilakukan oleh pembeli.

Kelebihan Berjualan di Marketplace Online

Bagi anda yang telah memiliki berbagai toko online di marketplace, maupun yang ingin memulai berjualan di marketplace online. Penting bagi anda untuk mengetahui apa saja kelebihan berjualan di marketplace online di Indonesia seperti Tokopedia, Shopee dan lain lainnya. Ini dia penjelasannya.

Baca juga: Persiapan agar Sukses Berjualan di Marketplace

Melalui Komunitas, Peluang Lebih Besar

Online marketplace dapat dikatakan sebagai tempat para penjual yang beragam berkumpul. Melalui platform ini anda bisa menciptakan peluang besar dengan membangun relasi dengan penjual lain melalui komunitas. Dalam komunitas, anda bisa berbagi ilmu, peluang dan bekerja sama membangun peluang bisnis baru.

Bisa Memantau Perkembangan Bisnis

Mungkin beberapa pengguna online marketplace biasa menggunakan fitur insight. Fitur ini dapat memantau seberapa orang yang berkunjung ke toko online anda, jumlah orang merespon, jumlah orang yang melakukan komunikasi, dan jumlah yang membeli produk anda. Dengan anda bisa memantau grafik perkembangan bisnis, anda dapat mengevaluasi produk, strategi pemasaran, atau bisa mengetahui efektifitas dan kinerja.

Fitur dan Regulasi Online Marketplace

Online marketplace biasanya memiliki fitur atau regulasi yang bisa meningkatkan kredibilitas dan juga keamanan toko anda. Fitur yang biasanya diberikan oleh online marketplace adalah fitur asuransi, integrasi pembayaran, promosi, rekening bersama, dan juga verifikasi toko.

Adanya fitur reputasi dan verifikasi yang dimiliki oleh online marketplace dapat mempengaruhi kepercayaan pelanggan untuk membeli produk anda.

Modal yang Lebih Sedikit

Tidak sama dengan offline marketplace, platform online tidak perlu menyewa tempat. Beberapa online marketplace yang sudah terintegrasi biasanya menerapkan pajak untuk biaya sewa. Namun biayanya tidak sebesar anda menyewa ruko.

New ID ERP CTA Reusable Block 05

Memiliki Konsumen

Melalui online marketplace, anda gak perlu takut tidak ada pembeli. Karena setiap harinya platform ini dikunjungi oleh jutaan orang. Hal ini menunjukan bahwa aktivitas jual-beli online terutama di Indonesia sangat besar. Dan biasanya pelanggan yang membuka aplikasi online marketplace memang memiliki niat untuk membeli barang tertentu.

Selain itu, kemudahan akses yang diberikan oleh online marketplace lainnya adalah mempermudah calon pelanggan untuk terus menjangkau toko anda. Para calon pelanggan akan mengakses online marketplace kapanpun dan di manapun.

Ginee Omnichannel

Ginee Omnichannel adalah platform bisnis berbasis Omnichannel yang dapat membantu Anda mengelola banyak cabang toko online yang terdaftar di berbagai marketplace sekaligus hanya dalam satu dashboard. Jadi, kalau Anda punya bisnis online yang tersebar di marketplace, tapi merasa kesulitan untuk mengelolanya, pakai jasa Ginee Omnichannel aja, yuk!

Ginee dilengkapi oleh fitur manajemen produk, stok, pesanan, promosi, laporan penjualan, Ginee Chat, Ginee Ads, dan Ginee Fulfillment. Daftar Ginee sekarang, dapatkan free trial selama 7 hari, dan tingkatkan penjualan di marketplace!

Ginee Indonesia, Tool Bisnis Online Paling Kredibel

Punya kesulitan mengelola toko online yang terdaftar di berbagai marketplace? No worries, Ginee Indonesia hadir untuk Anda! Ginee adalah sistem bisnis berbasis Omnichannel Cloud yang menyediakan berbagai fitur andalan lengkap guna mempermudah pengelolaan semua toko online yang Anda miliki hanya dalam satu platform saja!

Fitur dari Ginee beragam, lho! mulai dari manajemen produk, laporan penjualan, Ginee WMS, yang artinya Anda dapat mengelola manajemen pergudangan dengan lebih mudah, Ginee Chat yang memungkinkan Anda mengelola chat pelanggan dari berbagai platform, hingga Ginee Ads untuk kelola semua iklanmu di berbagai platform. Yuk, daftar Ginee Indonesia sekarang FREE!

  1. Mengelola pesanan dan stok untuk semua toko online Anda
    • Update secara otomatis pesanan dan stok
    • Mengelola stok produk yang terjual cepat dengan mudah
    • Memproses pesanan dan pengiriman dalam satu sistem
  2. Mengelola penjualan dengan sistem manajemen digital
    • Membership dan database pelanggan secara menyeluruh
    • Prediksi bisnis dengan Fitur Analisa Bisnis di Ginee
    • Memantau laporan dengan menyesuaikan data, keuntungan, dan laporan pelanggan
New ID ERP CTA Reusable Block 03