Anda memiliki bisnis sendiri? Tentunya mau, dong kalau penjualan anda selalu naik dan selalu lancar. Untuk mencapai hal tersebut tentunya anda harus mempelajari trik sales kanvas. Serta demi memperoleh keuntungan bisnis yang selalu memiliki penjualan tinggi, anda harus mengerti tidak hanya marketing namun juga penjualan.
Tahukah anda bahwa marketing dan sales tidaklah sama? Sales dan marketing memiliki tujuan yang berbeda. Memang benar masing-masing tujuan dari sales dan marketing adalah dengan meningkatnya Penjualan perusahaan. Namun cara yang dilakukan oleh sales dan marketing berbeda satu sama lainnya.
Cara berbicara menjadi sales adalah dengan memikirkan bagaimana mencapai penjualan secara langsung namun dengan berasumsi bahwa lawan bicaranya telah memiliki pengetahuan mengenai produk yang ditawarkan. Sedangkan contoh bahasa marketing berbeda lagi, Bagi seorang marketing mereka harus memikirkan bagaimana caranya untuk mengenalkan produk yang dijual oleh perusahaan kepada masyarakat.
Ada beberapa jenis tipe sales yang ada di lapangan, yang paling dikenal adalah sales motoris dan sales kanvas. Namun, tipe sales yang tepat dan sukses adalah dengan mengandalkan keberanian dan kepercayaan diri. Di artikel ini kita akan membahas lebih lanjut mengenai serba-serbi sales kanvasing.
Apa itu Sales Canvasser?
Sales canvassing adalah sales yang menawarkan produk dalam suatu penjualan kepada pelanggan atau calon pelanggan yang tidak mengetahui produk yang kita jual atau pun juga belum pernah dihubungi sebelumnya dan tidak dibuat Janji temu juga Melainkan mendadak ditawarkan produk tersebut.
Canvassing sales merupakan teknik salesman yang termasuk sulit untuk dijalankan tetapi memiliki efektivitas yang tinggi dalam menjangkau lebih banyak pelanggan dan memperkenalkan produk ke lebih banyak orang lagi.
Oleh karena itu Djarum berani memberikan Gaji Canvasser Djarum dengan nominal yang tinggi untuk mengumpulkan sensus canvasser. Sensus canvasser adalah hasil data yang telah dikumpulkan oleh sales canvasser.
Misalnya, anda adalah seorang food advisor. Karena tujuannya untuk memasarkan produk makanan, maka food advisor adalah profesi yang dapat dikaitkan dengan sales canvasser dengan teknik tertentu. Nah, mau tahu cara jadi salesman yang hebat untuk kelangsungan bisnis online anda? Simak artikel ini, ya!
3 Tips Sales Pemula
Sebagai seorang sales ada beberapa hal yang perlu anda miliki untuk dapat menjual produk yang Anda jual berikut di antaranya:
Memiliki Product Knowledge
Memiliki product knowledge atau dikenal juga dengan pengetahuan produk adalah hal yang paling penting yang wajib dimiliki oleh sales pemula. Dengan memahami pengetahuan produk dan seluk beluk produk yang dijual termasuk spesifikasi, bagaimana cara menggunakannya, hingga hal-hal lainnya, penjelasan ke pembeli akan lebih mudah.
Selain itu Anda juga dapat menjadi memiliki bahan untuk menjadi topik pembicaraan di antara anda dengan calon pembeli jika anda telah kehabisan topik.
Bisa Berkomunikasi dengan Baik
Berbicara mengenai topik pembicaraan di antara Anda dengan calon pembeli anda maka kemampuan berkomunikasi sangat diperlukan di sini. Harga dasarnya komunikasi adalah kemampuan untuk menyampaikan sebuah informasi. Jika informasi dapat disampaikan dengan baik dan benar maka kemungkinan untuk penjualan menjadi lebih tinggi.
Memiliki Kemampuan Bernegosiasi
Untuk dapat menghasilkan profit yang lebih tinggi dalam sebuah penjualan anda perlu memiliki kemampuan bernegosiasi. Bernegosiasi bertujuan untuk mendapatkan penawaran kepada pelanggan dan merupakan kunci penting bagi seorang sales.
Pada umumnya pembeli akan melakukan penawaran sehingga Jika kamu memiliki kemampuan bernegosiasi Kamu tidak akan kalah dalam penawaran tersebut sekaligus juga tidak kehilangan calon pelanggan.
5 Trik Sales Canvasser
Penjualan yang baik adalah penjualan yang dapat mencari customer baru sekaligus juga mempertahankan customer mereka sudah ada. Agar customer tetap bertahan menjadi klien anda ada beberapa trik yang perlu Anda lakukan berikut di antaranya.
Memiliki Jaringan Rekan Bisnis yang Luas
Cara terbaik untuk memperluas jaringan Anda adalah dengan memperbanyak rekan yang anda miliki. Anda juga dapat memanfaatkan rekan Anda untuk membantu Anda menjalankan bisnis anda. Tidak mudah mencari rekan bisnis yang tepat oleh karena itu anda perlu mengetahui tips dan trik rekan bisnis yang tepat.
Sediakan Beberapa Strategi Marketing
Mengerjakan suatu hal tanpa perencanaan merupakan hal yang ceroboh. Tetapi jika Hanya mengandalkan satu perencanaan juga tidaklah bijak. Oleh karena itu sangat disarankan untuk menyediakan beberapa strategi marketing cadangan jika rencana Anda tidak berjalan dengan mulus maka anda memiliki perencanaan lainnya.
Social Media Marketing
Tidak bisa dipungkiri bahwa sosial media pada zaman sekarang ini memiliki dampak yang sangat besar baik sebagai hanya hiburan maupun juga sebagai alat untuk menyampaikan informasi sehingga menjadi sarana untuk marketing dan juga penjualan bagi sales motoris maupun sales kanvasing.
Membuat Event Campaign
Mengadakan event-event atau lomba merupakan salah satu trik sales kanvasing Yang bisa anda lakukan and1 meningkatkan penjualan bisnis anda. Event Atau campaign ini dapat dilakukan baik secara penyebaran informasi melalui brosur maupun dengan media sosial. Jika Anda menggunakan media sosial maka anda harus perhatikan hashtag yang Anda gunakan, kan.
Mengadakan Promo Giveaway
Membuat giveaway bisa menjadi salah satu hal yang dapat dilakukan oleh sales kanvasing sebagai sarana untuk mendapatkan lebih banyak perhatian dari publik yang dapat menjadi calon pelanggan. Anda dapat melakukannya melalui media sosial maupun juga melalui pameran pameran produk dan event-event tertentu sehingga tidak membuat acara di toko Anda menjadi membosankan.
Kesimpulan
Dengan menggunakan strategi sales canvasser anda dapat meningkatkan penjualan anda tidak hanya kepada pelanggan yang telah melakukan penjualan dengan anda tetapi juga kepada calon pembeli yang bahkan belum mengenal produk Anda secara langsung. Karena sales kanvassing bertujuan untuk Melakukan penjualan bahkan kepada orang yang belum mengenal perusahaan ataupun produk yang ditawarkan.
Ginee Omnichannel
Mulailah untuk bisnis online dengan bantuan Ginee Omnichannel karena Ginee bisa membantu anda dalam mengelola banyak toko online di marketplace sekaligus hanya dalam satu dashboard saja. Ginee juga mampu membuat anda hemat waktu dan biaya. Kenapa harus Ginee?
Ginee memiliki fitur manajemen produk, stok, pesanan, promosi, laporan penjualan, Ginee Chat, dan Ginee Fulfillment. Semua fitur tersebut dapat anda manfaatkan secara gratis dengan cara daftar sekarang dan dapatkan free trial selama 7 hari full!
Ginee Indonesia, Tool Bisnis Online Paling Kredibel
Punya kesulitan mengelola toko online yang terdaftar di berbagai marketplace? No worries, Ginee Indonesia hadir untuk Anda! Ginee adalah sistem bisnis berbasis Omnichannel Cloud yang menyediakan berbagai fitur andalan lengkap guna mempermudah pengelolaan semua toko online yang Anda miliki hanya dalam satu platform saja!
Fitur dari Ginee beragam, lho! mulai dari manajemen produk, laporan penjualan, Ginee WMS, yang artinya Anda dapat mengelola manajemen pergudangan dengan lebih mudah, Ginee Chat yang memungkinkan Anda mengelola chat pelanggan dari berbagai platform, hingga Ginee Ads untuk kelola semua iklanmu di berbagai platform. Yuk, daftar Ginee Indonesia sekarang FREE!
- Mengelola pesanan dan stok untuk semua toko online Anda
- Update secara otomatis pesanan dan stok
- Mengelola stok produk yang terjual cepat dengan mudah
- Memproses pesanan dan pengiriman dalam satu sistem
- Mengelola penjualan dengan sistem manajemen digital
- Membership dan database pelanggan secara menyeluruh
- Prediksi bisnis dengan Fitur Analisa Bisnis di Ginee
- Memantau laporan dengan menyesuaikan data, keuntungan, dan laporan pelanggan