Berjualan di Shopee bisa sangat menguntungkan jika produk yang dijual bisa menduduki top search Shopee. Sehingga, Anda bisa menggunakan cara agar produk muncul di pencarian Shopee dengan menggunakan kata kunci Shopee. 

Faktanya, banyak orang yang terintimidasi untuk membeli sebuah barang, karena sebuah produk atau barang yang muncul di pencarian terbanyak di Shopee. Oleh karena itu, Anda harus memaksimalkan cara jualan dengan optimasi penjualan di Shopee. Tujuannya agar produk atau barang yang Anda tawarkan bisa menjadi produk terlaris di Shopee.

Menarik bukan? Yuk, scroll ke bawah untuk mengetahui lebih lanjut mengenai informasi seputar top search Shopee dan jasa SEO Shopee di sini! Ada cara membuat kata kunci di Shopee juga, lho!

Tentang Kata Kunci Teratas

Sebagian dari Anda yang menjadi penjual tentu pernah bertanya-tanya kenapa produk Shopee tidak muncul di halaman pertama. Padahal Anda sudah menggunakan Shopee related search untuk menjadi produk yang muncul di halaman pertama.

Mungkin Anda bisa menggunakan fitur Kata Kunci Teratas. Tapi, apa itu fitur Kata Kunci Teratas. Fitur Kata Kunci Teratas merupakan daftar kata kunci pencarian teratas dari 3 kategori produk terbanyak di toko Anda dalam 7 hari terakhir.

Jika ingin menggunakannya, Anda bisa menggunakan cara membuka Shopee Seller Centre. Kemudian, klik menu “Dropdown” Kata Kunci Teratas untuk memfilter kata kunci berdasarkan kategori.

New ID ERP CTA Reusable Block 01

Identifikasi Peluang Produk Baru

Faktanya, Kata Kunci Teratas yang muncul secara konsisten pada urutan teratas dapat dijadikan sebagai indikasi tingkat minat dan permintaan yang tinggi dari pembeli. Jika Anda menggunakan Kata Kunci Teratas bisa memberikan ide untuk menambahkan produk yang dapat meningkatkan pengunjung di toko Anda.

Nantinya, saat Anda menggunakan Kata Kunci Teratas lebih baik untuk fokus pada 3 Kata Kunci Teratas sebagai panduan untuk menambahkan pilihan produk dan memaksimalkan penjualan Anda.

New ID ERP CTA Reusable Block 02 1

Baca juga: 9 Cara Memasarkan Produk Baru Ini Buat Strategi Marketing Berhasil!

Tips Agar Produk Lebih Sering Muncul di Hasil Pencarian Tanpa Iklan

Sudah bukan rahasia lagi berjualan di Shopee bisa mendapatkan keuntungan. Tapi, apakah Anda sudah mengetahui rahasia dan tips agar produk lebih sering muncul di hasil pencarian tanpa iklan? Kalau belum, Anda bisa mengikuti tips di bawah ini, ya!

Pentingnya Hasil Pencarian

Apakah Anda tahu bahwa ternyata kolom pencarian tentu digunakan pembeli untuk mencari produk. Sebelum pembeli membeli produk yang Anda tawarkan, mereka perlu untuk menemukan produk yang Anda jual terlebih dahulu. Oleh karena itu, Shopee menyediakan berbagai macam pilihan cara kepada pembeli untuk mencari produk yang mereka inginkan.

Faktanya, kolom pencarian masih menjadi pilihan favorit bagi pembeli untuk mencari produk. Sehingga, Anda harus memastikan produk yang Anda jual muncul pada bagian bawah di hasil pencarian. Jangan sampai produk yang ingin dijual tidak muncul saka sekali, maka hal tersebut bisa menghambat penjualan Anda. 

Pentingnya agar produk Anda muncul pada bagian teratas atau di Halaman Pertama. Maka Anda perlu mengetahui lebih lanjut mengenai fitur Pencarian Shopee. Selain itu, Anda juga mempelajari perilaku pembeli dalam mencari dan menemukan produk, serta memastikan halaman produk telah sesuai. 

Mengenal Lebih dalam Fitur Pencarian Shopee

Anda mungkin sedang mencari tools riset kata kunci Shopee, tapi Anda juga bisa menggunakan Fitur Pencarian Shopee, lho! Anda hanya perlu mengenal lebih dalam mengenai beberapa Fitur Pencarian Shopee.

Kolom Pencarian

Kolom pencarian biasa digunakan calon pembeli untuk memasukkan kata kunci pencarian produk yang ingin dicari. Biasanya calon pembeli bisa melihat rekomendasi kata kunci berdasarkan kata kunci yang pernah dicari sebelumnya dan juga kata kunci yang sedang dicari.

Filter Pencarian

Biasa digunakan pembeli untuk mempersempit hasil pencarian sesuai dengan preferensi.

Toko Terkait

Menggunakan Fitur Pencarian Shopee akan menampilkan toko yang berkaitan dengan hasil pencarian. Jika ingin muncul sebagai toko terkait, Anda dapat mengikuti Fitur Iklan Toko.

Kategori Urutan Pencarian

Kategori urutan pencarian biasa digunakan sebagai hasil pencarian berdasarkan relevansi dengan produk dan kata kunci, waktu produk dibuat atau dinaikkan, jumlah produk terjual, dan urutan harga.

Hasil Pencarian

Hasil pencarian muncul berdasarkan kata kunci, filter, dan urutan pencarian yang telah digunakan. Sehingga, produk dengan iklan akan muncul di bagian atas halaman pencarian dan ditandai dengan label “Iklan”.

Perilaku Pembeli dalam Mencari dan Menemukan Produk

Jika mengetahui pola pencarian produk yang biasa dilakukan pembeli, Anda bisa berkesempatan untuk meningkatkan produk agar lebih mudah ditemukan. Anda dapat mengetahui perilaku pembeli dalam mencari dan menemukan produk di bawah ini.

Cara Pembeli Menggunakan Fitur Pencarian Shopee

Anda bisa memilih dua metode pencarian yang dapat digunakan pembeli melalui aplikasi Shopee, yaitu dengan menggunakan kata kunci dan menggunakan foto atau gambar.

Faktanya, pencarian produk dengan kata kunci lebih populer dibandingkan menggunakan foto atau gambar. Sehingga, Anda perlu memastikan penamaan produk telah sesuai dengan ketentuan Shopee dan perilaku pembeli untuk mudah ditemukan.

Pertimbangan yang Mempengaruhi Pembeli dalam Mencari Produk

Filter pencarian dapat mempengaruhi hasil terhadap pencarian produk. Terdapat lima filter pencarian yang sering digunakan pembeli untuk mencari produk, yaitu:

  • Metode pembayaran.
  • Opsi Pengiriman.
  • Tipe penjual.
  • Reputasi produk.
  • Program promosi.
New ID ERP CTA Reusable Block 04

Halaman Produk yang Ideal

Anda bisa menggunakan halaman produk yang sesuai untuk membantu meningkatkan jumlah kunjungan dan penjualan produk Anda. Sehingga, Anda harus memanfaatkan penggunaan nama dan deskripsi produk yang bisa dioptimalkan menggunakan kata kunci.

Kategori dan Atribut Produk

Jika ingin memudahkan menggolongkan produk bisa menggunakan cara memasukkan produk ke dalam kategori dan subkategori yang tepat untuk memudahkan pembeli menemukan produk Anda. Produk yang menggunakan atribut yang rinci dan akurat bisa memudahkan produk untuk mudah ditemukan saat dicari pembeli. 

Reputasi Toko dan Produk

Sebagai penjual, Anda harus memastikan reputasi toko yang baik. Alasannya, karena Shopee akan menampilkan toko dan produk dengan reputasi terbaik untuk pembeli pada posisi teratas. Sehingga, Anda harus mempertahankan reputasi toko dan produk untuk meningkatkan petunjuk.

Baca juga: Tips Meningkatkan Kepercayaan Konsumen dan Reputasi Toko Online

Memaksimalkan Pilihan Jasa Kirim

Kemudian, Anda juga harus mempertimbangkan layanan jasa pengiriman yang bisa mendukung bisnis Anda. Faktanya, Anda dapat mempertimbangkan untuk mengaktifkan fitur bayar ditempat atau Cash On Delivery (COD) untuk menarik perhatian pembeli.

Program Promosi Shopee

Shopee terkenal dengan beragam program promosi. Anda bisa mengaktifkan program-program Shopee untuk setiap produk yang Anda jual, seperti Cashback XTRA dan Gratis Ongkir XTRA. Jika Anda mengaktifkan program promosi tersebut bisa memunculkan produk Anda pada filter pencarian terkait, sehingga produk Anda akan sering terlihat pembeli.

New ID ERP CTA Reusable Block 05

Ginee Omnichannel Memaksimalkan Jualan Toko Anda

Mau jualan online maksimal? Jelas bisa, dong! Anda bisa menggunakan Ginee Indonesia untuk bantu jualan online maksimal untuk mendapatkan keuntungan yang maksimal juga. Faktanya, Ginee Indonesia punya fitur termutakhir, Ginee Omnichannel yang bantu atur seluruh urusan toko Anda tanpa ribet. Layanannya lengkap banget, mulai dari manajemen order, produk, stok, hingga pembuatan laporan toko. 

Jadi, tunggu apa lagi? Yuk, daftar di Ginee sekarang! Tersedia berbagai fitur lengkap yang terhubung dengan mudah, lho! Jika Anda tertarik bergabung, Ginee memberikan fitur yang banyak dan rasakan beragam kemudahan dalam berbisnis.

Ginee Indonesia, Tool Bisnis Online Paling Kredibel

Punya kesulitan mengelola toko online yang terdaftar di berbagai marketplace? No worries, Ginee Indonesia hadir untuk Anda! Ginee adalah sistem bisnis berbasis Omnichannel Cloud yang menyediakan berbagai fitur andalan lengkap guna mempermudah pengelolaan semua toko online yang Anda miliki hanya dalam satu platform saja!

Fitur dari Ginee beragam, lho! mulai dari manajemen produk, laporan penjualan, Ginee WMS, yang artinya Anda dapat mengelola manajemen pergudangan dengan lebih mudah, Ginee Chat yang memungkinkan Anda mengelola chat pelanggan dari berbagai platform, hingga Ginee Ads untuk kelola semua iklanmu di berbagai platform. Yuk, daftar Ginee Indonesia sekarang FREE!

  1. Mengelola pesanan dan stok untuk semua toko online Anda
    • Update secara otomatis pesanan dan stok
    • Mengelola stok produk yang terjual cepat dengan mudah
    • Memproses pesanan dan pengiriman dalam satu sistem
  2. Mengelola penjualan dengan sistem manajemen digital
    • Membership dan database pelanggan secara menyeluruh
    • Prediksi bisnis dengan Fitur Analisa Bisnis di Ginee
    • Memantau laporan dengan menyesuaikan data, keuntungan, dan laporan pelanggan
New ID ERP CTA Reusable Block 03