Dalam bisnis, melakukan manajemen keuangan adalah hal yang penting untuk dilakukan. Petty cash adalah salah satu komponen penting dalam manajemen keuangan. Anda yang sudah lama berkecimpung di dunia bisnis pasti sudah familiar dengan istilah petty cash. Mau tahu serba serbi mengenai petty cash? Baca terus artikel ini sampai habis, ya!
Dengan adanya manajemen pada setiap perusahaan dapat melihat perkembangan dari sebuah perusahaan. Karena pengeluaran dan pemasukkan yang tidak balance dapat menyebabkan sebuah usaha bangkrut. Dalam mengelola sebuah keuangan dapat menggunakan invoice bagi keperluan bisnis.
Arus kas adalah bagian dari sebuah laporan keuangan dari sebuah perusahaan yang menghasilkan laporan keuangan yang menentukan aliran kas uang yang masuk dan keluar dari sebuah perusahaan.
Pada artikel ini kita akan mengetahui apa itu petty cash. Dimana petty cash termasuk kategori kas kecil dalam sebuah perusahaan. Petty cash juga melibatkan imprest fund dalam praktik pengeluarannya. Imprest fund system adalah metode tetap dalam pembukuan kas kecil yang jumlahnya sama atau tetap.
Cara membuat petty cash dan contoh kas kecil juga sangat mudah diketahui dengan menggunakan langkah-langkah membuat petty cash yang akan dibahas pada artikel ini. Petty cash journal bisa dikatakan sebagai hasil dari petty cash.
Pada kas kecil tersedia sejumlah uang yang dibayar melalui penggunaan petty cash voucher adalah bukti-bukti kas kecil yang dikeluarkan. Dengan adanya karakteristik petty cash dalam melakukan pengeluaran atau biaya tidak mudah karena harus sesuai dengan syarat dari petty cash.
Banyak perusahaan menggunakan aplikasi petty cash demi pencatatan petty cash yang lebih teratur. Dengan penggunaan contoh dana tetap dan tidak tetap untuk laporan keuangan perusahaan baik di cash in bank. Dimana cash in bank adalah kas pada bank.
Baca juga: Berikut Jenis, Bentuk, dan Contoh Laporan Keuangan Perusahaan
Apa yang Dimaksud dengan Petty Cash?
Pada sebuah perusahaan terdapat pengeluaran biaya dengan nominal kecil. Biaya yang dikeluarkan oleh sebuah perusahaan memerlukan pembukuan untuk pengeluaran yang kecil ini. Dimana pengeluaran perusahaan yang termasuk ke dalam kas kecil disebut juga petty cash.
Dalam penggunaan petty cash fund yang merupakan dana yang digunakan dalam melakukan pembiayaan operasional perusahaan yang berhubungan dengan aktivitas perusahaan. Sedangkan kas kecil adalah aset keuangan yang digunakan oleh perusahaan untuk keperluan dalam jumlah yang kecil.
Berbeda dengan pengertian kas kecil, petty cash dapat diartikan sebagai sejumlah kecil uang yang disiapkan oleh perusahaan untuk pengeluaran perusahaan dalam skala kecil. Arti petty cash akan menghasilkan laporan petty cash atau laporan kas kecil yang akan ditunjukkan kepada atasan mengenai arus kas yang dilakukan dalam perusahaan.
Baca juga: 3 Komponen Laporan Arus Kas untuk Bisnis Barang dan Jasa
Apa Saja Manfaat Petty Cash?
Kas kecil atau petty cash memiliki kegunaan yang cukup pada perusahaan. Dimana terdapat beberapa kegunaan kas kecil perusahaan yaitu:
Sebagai Dana Darurat Perusahaan
Kas kecil pada perusahaan berguna pada perusahaan yang membutuhkan dana tidak terduga sebelumnya. Contohnya pada sebuah departemen marketing dalam sebuah perusahaan yang membutuhkan dana dapat diambil dari petty cash atau kas kecil.
Keperluan operasional perusahaan yang membutuhkan dana yang tidak terduga dapat dengan cepat disiapkan karena adanya petty cash yang berguna bagi sebuah perusahaan.
Dapat Membantu Akuntan
Kegunaan pada dana darurat sebuah perusahaan berguna untuk membuat laporan keuangan perusahaan. Karena proses pencatatan keuangan dapat dilakukan oleh seorang akuntan dengan mudah.
Dimana akuntan melakukan analisis data yang didapat. Lalu dibuat laporan keuangan. Oleh karena itu, petty cash berguna dalam melakukan sistem analisis yang dapat menyatukan data-data pada setiap departemen yang ada pada sebuah perusahaan.
Mencegah Terjadinya Alokasi Pembayaran
Manfaat lain dari petty cash yaitu mencegah terjadi alokasi pembayaran yang terjadi di perusahaan. Dimana perusahaan tidak dapat melakukan biaya yang besar pada biaya dari sebuah transaksi kecil. Karena pencatatan dalam pembukuan yang berbeda.
Pembayaran dengan transaksi kecil yang membutuhkan pembukuan kas kecil yang melakukan transaksi dalam jumlah yang besar dapat dicatat pada pembukuan yang berbeda dari sebuah biaya transaksi.
Metode Apa Saja yang Ada dalam Pencatatan Petty Cash?
Dalam melakukan kas kecil dapat menggunakan metode agar dapat melakukan pembukuan kas kecil yang baik dan memperlihatkan pembukuan yang dikelola dengan menggunakan metode yaitu:
Metode Tetap
Metode tetap adalah metode yang melakukan pembukuan kas kecil dengan nominal yang selalu sama. Dimana rekening saldo dari sebuah pencatatan kas kecil memiliki jumlah pengeluaran yang memiliki nilai yang sama pada jumlah pengeluaran yang telah dibayarkan.
Oleh karena itu, metode yang digunakan dapat dilakukan dengan mengumpulkan bukti transaksi pengeluaran agar tidak memerlukan pencatatan dalam sebuah perusahaan.
Metode Tidak Tetap
Metode tidak tetap merupakan metode yang menggunakan jumlah kas kecil yang selalu berubah dari sebuah kebutuhan sebuah perusahaan. Metode yang melakukan pencatatan pada pengeluaran dapat tercatat di pembukuan kas kecil yang biasa disebut jurnal formal.
Jurnal yang digunakan merupakan dasar pencatatan buku besar pada sebuah transaksi perusahaan. Dimana pada metode tidak tetap jumlah pengisian nilai kas tidak harus sama dengan jumlah dana diawal yang kurang dan lebih.
Langkah-Langkah Membuat Petty Cash
Dengan adanya petty cash dapat memudahkan dalam meminta dana pada bagian keuangan dalam mengeluarkan dana untuk berbagai kepentingan. Kas kecil dalam penggunaan biaya operasional perusahaan berkaitan dengan aktivitas yang dilakukan oleh perusahaan. Langkah yang dilakukan dalam pengelolaan kas kecil yaitu dengan:
Menetapkan Batas Saldo Kas Kecil
Pada akun kas kecil dapat menetapkan saldo kas kecil yang disesuaikan pada kebutuhan operasional usaha dalam jangka waktu tertentu. Dimana dalam menentukan jumlah saldo petty cash menggunakan dua jenis metode yaitu:
Metode Imprest
Saldo pada kas kecil ini selalu memiliki saldo yang tetap. Dimana jumlah saldo sudah ditetapkan oleh perusahaan. Pada akhir periode kasir kas kecil akan melakukan pengisian kas kecil menggunakan jumlah nominal yang sama dengan yang telah dikeluarkan.
Metode Fluktuatif
Pada saldo kas kecil yang tidak tetap dapat disesuaikan dengan jumlah kas kecil.
Menentukan Kasir Kas Kecil
Apabila telah menentukan batas saldo. Hal yang dilakukan selanjutnya adalah memiliki karyawan yang dapat bertanggung jawab terhadap keuangan kas kecil. Karena kasir kas kecil melakukan transaksi kecil yang dilakukan secara rutin.
Dalam memilih posisi kasir, karyawan yang dipilih memiliki penguasaan dasar-dasar akuntansi, mampu menangani transaksi dalam jumlah kecil, jujur, konsisten dan dapat menguasai program komputer seperti microsoft excel dan sebagainya.
Pengisian Kembali Kas Kecil
Hal yang dilakukan selanjutnya adalah melakukan pengisian kepada kasir dengan menarik kas dari bank. Dimana uang dapat diserahkan melalui kas kecil dengan perhitungan secara fisik dan bukti tanda terima bahwa telah diterima oleh kasir kas kecil dan bertanggung jawab atas dana yang diserahkan.
Penggunaan Kas Kecil
Dalam menggunakan kas kecil hanya dapat melakukan pembayaran kas kecil yang telah disetujui oleh financial controller. Dimana kasir kas kecil harus mempunyai bukti pengeluaran kas kecil yang ditandatangani oleh penerima dana. Kemudian transaksi dicatat dalam buku kas kecil dan bukti pengeluaran yang disimpan dan diarsip oleh kasir kas kecil.
Contoh Petty Cash
Kas kecil atau petty cash dapat bersifat operasional. Dimana kas kecil dapat digunakan oleh perusahan serta tidak dapat digunakan perusahaan untuk nilai kas yang lebih besar.
Semua transaksi bukti pengeluaran harus ditandatangani oleh penerima dana serta diketahui oleh atasan dan sesuai dengan saldo petty cash antara pemasukkan dan pengeluaran dana dari sebuah perusahaan.
Kapan Pengisian Kembali Dana Kas Kecil?
Pengisian kas kecil akan dilakukan pada akhir periode. Dimana kasir kas kecil akan meminta pengisian kembali kas kecil yang telah dikeluarkan yang disertai tanda tangan dari penerima dana dan diketahui oleh atasan. Dengan begitu pengeluaran kas kecil dapat dilakukan pencatatan pada saat melakukan pengisian kembali.
Ginee Omnichannel
Membuat laporan penjualan memang bakal pusing banget, apalagi kalau Anda buka banyak toko online di beberapa marketplace, pasti bakal melelahkan sekali. Lain cerita kalau Anda join bersama Ginee Omnichannel. Bersama Ginee, Anda gak akan lagi ngerasain repotnya bikin laporan penjualan karena Ginee punya fitur Laporan Penjualan.
Manfaat dari Ginee lainnya juga bisa, lho, menunjang kesuksesan bisnis online Anda. Yuk, gabung Ginee sekarang buat menikmati fitur-fitur Ginee yang kece abis. Dapatkan juga free trial 7 hari full tanpa syarat!
Ginee Indonesia, Tool Bisnis Online Paling Kredibel
Punya kesulitan mengelola toko online yang terdaftar di berbagai marketplace? No worries, Ginee Indonesia hadir untuk Anda! Ginee adalah sistem bisnis berbasis Omnichannel Cloud yang menyediakan berbagai fitur andalan lengkap guna mempermudah pengelolaan semua toko online yang Anda miliki hanya dalam satu platform saja!
Fitur dari Ginee beragam, lho! mulai dari manajemen produk, laporan penjualan, Ginee WMS, yang artinya Anda dapat mengelola manajemen pergudangan dengan lebih mudah, Ginee Chat yang memungkinkan Anda mengelola chat pelanggan dari berbagai platform, hingga Ginee Ads untuk kelola semua iklanmu di berbagai platform. Yuk, daftar Ginee Indonesia sekarang FREE!
- Mengelola pesanan dan stok untuk semua toko online Anda
- Update secara otomatis pesanan dan stok
- Mengelola stok produk yang terjual cepat dengan mudah
- Memproses pesanan dan pengiriman dalam satu sistem
- Mengelola penjualan dengan sistem manajemen digital
- Membership dan database pelanggan secara menyeluruh
- Prediksi bisnis dengan Fitur Analisa Bisnis di Ginee
- Memantau laporan dengan menyesuaikan data, keuntungan, dan laporan pelanggan