Memiliki bisnis di Shopee dan perlu dilakukan proses pengiriman produk pesanan ke pembeli? Sebelum itu atur dulu pengaturan pengiriman Shopee. Nantinya akan memudahkan dalam proses pengemasan dan pengiriman produk ke alamat pembeli. Selain itu, bisa juga mempengaruhi performa toko terkait waktu pengemasan yang dinilai oleh tim Shopee kepada seller di Shopee dengan memilih jasa pengiriman terbaik.

Dengan melakukan pengaturan pengiriman Shopee, kiranya akan memberikan peluang kepada pembeli untuk bisa memilih layanan pengiriman mana yang ingin digunakan dan dari itu bisa memberikan kenyamanan bagi pembeli untuk tetap bisa terus berbelanja di toko online seller Shopee. Harapannya bisa menjadi salah satu cara dalam melayani dan mempertahankan pembeli serta meningkatkan peluang penjualan seller di Shopee.

Semuanya dibahas dalam 4 langkah pengaturan pengiriman Shopee untuk seller, yang bisa ditemukan hanya di sini. Memberikan informasi seputar bagaimana cara mengatur tipe layanan pengiriman pada produk Saya, bagaimana cara mengatur jasa kirim pada toko Saya, pertanyaan seputar pengiriman dan jasa kirim di Shopee, menambahkan informasi pengiriman dan cara mengatur ongkir di Shopee.

New ID ERP CTA Reusable Block 01

Bagaimana Cara Mengatur Tipe Layanan Pengiriman Pada Produk Saya?

Mengatur jenis tipe layanan pengiriman pada produk saya yang bisa dilakukan oleh seller terkait pengiriman produk kepada buyer atau pembeli bisa dilakukan dengan 2 cara mengatur tipe layanan pengiriman. Dan dari 2 cara nantinya sendiri memiliki masing-masing langkah yang perlu dilakukan dan diikuti oleh seller yang ingin mengatur tipe layanan pada toko online Shopeenya.

2 cara mengatur tipe layanan pengiriman pada produk saya yang perlu dilakukan dan diikuti oleh seller yang ingin mengatur tipe layanan dari pilihan pengiriman Shopee.

Menggunakan Halaman Web Seller Centre

Cara pertama yang bisa dilakukan dan diikuti oleh seller yang ingin mengatur tipe layanan pengiriman pada produk saya yaitu menggunakan halaman web centre, dengan hanya mengikuti langkah dibawah ini, antara lain: 

  • Buka situs halaman resmi Shopee, yakni situs Seller Centre.
  • Login akun Shopee Seller Centre.
  • Di halaman beranda Shopee seller centre, pilih menu “Produk Saya”.
  • Lanjut di halaman Produk Saya, pilih menu “Ubah” pada produk yang mau diatur tipe layanan pengirimannya atau nantinya bisa secara sekaligus dalam cara mengaktifkan jasa kirim Shopee sekaligus juga.
  • Setelah itu akan diarahkan ke halaman rincian produk, pilih menu pengiriman yang terdiri dari 5 macam pilihan sebelah kanan layar.
  • Dilanjutkan dengan mengaktifkan tipe layanan mana yang ingin digunakan pada produk yang dipilih Ubah sebelumnya dengan menggeser ikon centang menjadi warna hijau.
  • Terakhir jika sudah sesuai tipe layanan yang diinginkan klik Update untuk menyetujui perubahan tipe layanan untuk produk yang dipilih tersebut.

Menggunakan Aplikasi Shopee

Cara kedua yang bisa dilakukan dan diikuti oleh seller yang ingin mengatur tipe layanan pengiriman pada produk saya yaitu menggunakan aplikasi Shopee, dengan hanya mengikuti langkah dibawah ini, antara lain:

  • Download dan instal aplikasi Shopee di App Store atau Google Store.
  • Login akun Shopee.
  • Di halaman beranda aplikasi Shopee, pilih menu Saya di bagian bawah layar beranda aplikasi Shopee.
  • Di halaman Saya pada aplikasi Shopee, pilih menu Toko Saya yang ada di dekat foto profil Shopee.
  • Setelah itu halaman Toko Saya aplikasi Shopee, pilih menu yang bertuliskan Produk Saya.
  • Kemudian akan diarahkan dan ditampilkan aneka produk yang sebelumnya sudah diposting, dan klik Ubah pada produk mana yang ingin diatur tipe layanannya. 
  • Setelah itu halaman Ubah Produk pilih menu Ongkos Kirim dan dilanjutkan dengan menggeser ikon centang tersebut menjadi warna hijau.
  • Setelah selesai atur tipe layanan lanjut dengan klik simpan dan pilih update untuk produk tersebut bisa berubah tipe layanannya.
New ID ERP CTA Reusable Block 02 1

Bagaimana Cara Mengatur Jasa Kirim pada Toko Saya?

Setelah mengatur tipe layanan pengiriman pada Produk Saya, mari lanjut bagaimana cara atur jasa kirim pada toko saya. Yang bisa juga diatur dengan menggunakan 2 cara mengatur jasa kirim instant Shopee adalah pada toko saya yang ada di Shopee terkait produk yang dijualkan di Shopee setelah dari cara menambahkan jasa kirim di Shopee.

Berikut 2 cara mengatur jasa kirim pada toko saya yang bisa dipilih dan diikuti dan nantinya dari salah satu cara setting jasa kirim Shopee semoga bisa digunakan untuk dipraktekan langsung kepada produk mana yang ingin diatur pilihan jasa kirim toko online seller Shopee.

Menggunakan Halaman Seller Centre

Pertama dalam cara mengatur jasa kirim pada toko saya yang bisa diikuti dan digunakan oleh seller yaitu menggunakan halaman resmi Shopee yakni seller centre. Dan dalam menggunakan halaman centre berikut ada 4 langkah pengaturan pengiriman Shopee untuk jasa pengiriman Shopee dalam menggunakan seller centre, yaitu :

  1. Buka halaman situs resmi Shopee, yakni seller centre Shopee.
  2. Login akun seller centre Shopee milik penjual.
  3. Lanjut di halaman beranda Shopee seller centre pilih menu Pengaturan Pengiriman pada main menu Pengiriman.
  4. Di halaman pengaturan pengiriman, seller bisa lanjut dengan aktifkan ikon centang tersebut menjadi warna hijau untuk jasa kirim pada toko saya yang ingin digunakan pastinya atau memilih jasa kirim reguler Shopee adalah lainnya dengan begitu langkah pengaturan pengiriman Shopee selesai.

Menggunakan Aplikasi Shopee

Cara mengatur jasa kirim pada toko saya yang kedua yang bisa digunakan dan dipilih oleh seller di Shopee yaitu menggunakan aplikasi Shopee. Dan dalam menggunakan aplikasi Shopee berikut ada 4 langkah pengaturan pengiriman Shopee untuk seller dalam menggunakan aplikasi Shopee, yaitu:

  1. Download dan instal aplikasi Shopee, via App Store atau Google Store.
  2. Login akun Shopee.
  3. Dihalaman beranda Shopee, pilih menu Saya dan pilih Toko Saya dan lanjut scroll dan pilih menu Jasa Kirim Saya.
  4. Lanjut diarahkan ke halaman pengaturan jasa kirim toko, pilih jasa kirim mana yang ingin diaktifkan atau memilih jasa pengiriman tercepat di Shopee dengan menggeser ikon centang tersebut menjadi warna hijau dan selesai.
New ID ERP CTA Reusable Block 04

Baca juga: 6 Jasa Pengiriman Barang Besar di Indonesia Murah Aman.

Pertanyaan Seputar Pengiriman dan Jasa Kirim di Shopee

Selanjutnya setelah tahu apa saja langkah yang terdapat di dalam cara mengatur tipe layanan dan jasa kirim di Shopee, mari lanjut dengan seputar pertanyaan mini yang berkaitan dengan pengiriman dan jasa kirim di Shopee, antara lain :

Jawab : Tentu bisa dengan syarat seller sudah mengatur tipe layanan pengiriman mana pada produk yang ingin dipilih dan cara mengaktifkan jasa kirim di Shopee yang ingin digunakan pada produk yang dipilih seller.

  • Bagaimana cara seller memilih jasa kirim?

Jawab : Cara seller memilih jasa kirim bisa dilakukan di pengaturan pengiriman baik dengan menggunakan halaman seller centre atau aplikasi Shopee dengan mengaktifkan atau menonaktifkan ikon geser menjadi warna hijau yang artinya mengaktifkannya.

  • Bagaimana jika pembeli atau buyer tidak puas dengan jasa kirim yang telah diatur sebelumnya?

Jawab : Jika kondisi seperti itu pembeli bisa mengubahnya setelah menerima notifikasi pesanan “Sedang Dikemas”, kemudian pembeli bisa mengubahnya dengan memilih rincian pesanan dengan cara mengubah jasa kirim yang bisa diikuti pembeli atau buyer yang tidak puas dengan jasa kirim yang telah diatur.

  • Berapa lama proses atur jasa kirim untuk setiap pesanan?

Jawab : Proses atur jasa kirim untuk setiap pesanan yang masuk adalah membutuhkan waktu maksimal 5 menit, jika keterlambatan pengiriman Shopee lebih dari itu bisa langsung menghubungi call centre Shopee.

  • Bagaimana jika jasa kirim sudah diatur dan ternyata jasa kirim tidak bisa mengirim produk tersebut?

Jawab : Untuk situasi diatas perlu dipelajari dan disimak kembali produk apa yang tidak bisa dikirim oleh jasa kirim yang diatur di Shopee. Dengan melihat apakah produk tersebut masuk ke kategori produk berbahaya atau tidak jika iya seller perlu mengaktifkan jasa kirim produk berbahaya supaya jasa kirim mau mengirim produk tersebut.

  • Bagaimana jika di halaman produk seller bertuliskan “Jasa kirim tidak tersedia” dan pembeli tidak bisa checkout?

Jawab : Dalam situasi tersebut seller perlu memastikan sebelumya pada produk yang dijual telah diaktifkan minimal satu jenis tipe layanan pengiriman guna pembeli atau buyer bisa mencheckout produk tersebut.

  • Kenapa status pengiriman di Shopee tidak berubah ?

Jawab : Bagi seller yang sudah mengirimkan atau menyerahkan produk pesanan kepada jasa kirim, dan status pengiriman pelacakan paket di Shopee tidak berubah seller bisa menunggu terlebih dahulu karena kadang kala operator jasa kirim belum menginput data pengiriman, apabila masih belum berubah juga bisa langsung menanyakan kepada tim Shopee.

Menambahkan Informasi Pengiriman

Pembahasan lain yang tidak kalah menarik seputar pengaturan pengiriman Shopee untuk seller adapula pembahasan menambahkan informasi pengiriman pada produk untuk seller Shopee. Seller perlu melakukan penambahan informasi terkait produk yang dijualkan di marketplace Shopee.

Dalam menambahkan informasi pengiriman produk untuk seller terdapat poin yang perlu difokuskan oleh seller, diantaranya yaitu:

Berat Produk Pesanan

Menambahkan informasi pengiriman produk untuk seller yang harus diperhatikan adalah berat produk pesanan yang akan dikirimkan kepada pembeli melalui jasa kirim. Berat produk pesanan adalah informasi keseluruhan berat produk pesanan yang akan dikirimkan kepada pembeli, dimana dengan include dengan berat kemasan dan lainnya.

Dari penambahan informasi pengiriman terkait berat produk pesanan akan digunakan sebagai jasa kirim dalam memperhitungkan biaya kirim yang akan dikenakan kepada pembeli atau buyer di Shopee.

Ukuran Produk Pesanan

Menambahkan informasi pengiriman produk untuk seller yang harus diperhatikan adalah ukuran produk pesanan yang akan dikirimkan kepada pembeli melalui jasa kirim. Ukuran produk pesanan adalah ukuran dimensi produk pesanan yang akan dikirimkan oleh penjual kepada pembeli.

Penambahan informasi pengiriman terkait ukuran produk akan digunakan sebagai jasa kirim oleh kurir dalam proses pengiriman serta menjadi petunjuk bagi buyer atau pembeli dalam membeli produk di Shopee.

Bagaimana Cara Mengatur Ongkir di Shopee ?

Dalam cara mengatur ongkir di Shopee bisa dilakukan jika sudah benar telah menambahkan informasi pengiriman produk pesanan terkait berat produk dan ukuran paket. Untuk itu berikut cara mengatur ongkir di Shopee yang bisa diikuti oleh seller pemula terkait cara mengatur pengiriman di Shopee, yaitu:

  1. Login Shopee Seller Centre.
  2. Verifikasi OTP akun Shopee.
  3. Scroll kebawah halaman beranda seller centre dan pilih pengaturan toko alamat saya.
  4. Di halaman ubah alamat saya diubah dan scroll kebawah dan checklist alamat pribadi dan alamat toko, kemudian simpan.
  5. Kemudian pengaturan pengiriman toko sudah bisa diatur di halaman ongkos kirim di aplikasi Shopee toko saya dan bisa diikuti dengan cara mengatur jasa kirim pada toko saya diatas, guna bisa atur jasa kirim Shopee.
New ID ERP CTA Reusable Block 05

Baca juga: Cek Ongkir Pengiriman Barang? Di Ginee Tariff Check Aja!

Ginee Omnichannel Bisa Atur Semua Kebutuhan Toko Anda

Ginee Indonesia sebagai platform yang mudah dapat mengatur semua kebutuhan toko Anda. Ginee Indonesia punya fitur keren, seperti Ginee Omnichannel yang bisa kelola toko Anda jadi lebih mudah. Layanan yang diberikan sangat lengkap, seperti manajemen order, produk, stok, hingga pembuatan laporan toko. Lengkap, kan?

Yuk, daftar di Ginee sekarang! Tersedia berbagai fitur lengkap yang terhubung dengan mudah, lho! Jika Anda tertarik bergabung, Ginee memberikan fitur yang banyak dan rasakan beragam kemudahan dalam berbisnis.

Ginee Indonesia, Tool Bisnis Online Paling Kredibel

Punya kesulitan mengelola toko online yang terdaftar di berbagai marketplace? No worries, Ginee Indonesia hadir untuk Anda! Ginee adalah sistem bisnis berbasis Omnichannel Cloud yang menyediakan berbagai fitur andalan lengkap guna mempermudah pengelolaan semua toko online yang Anda miliki hanya dalam satu platform saja!

Fitur dari Ginee beragam, lho! mulai dari manajemen produk, laporan penjualan, Ginee WMS, yang artinya Anda dapat mengelola manajemen pergudangan dengan lebih mudah, Ginee Chat yang memungkinkan Anda mengelola chat pelanggan dari berbagai platform, hingga Ginee Ads untuk kelola semua iklanmu di berbagai platform. Yuk, daftar Ginee Indonesia sekarang FREE!

  1. Mengelola pesanan dan stok untuk semua toko online Anda
    • Update secara otomatis pesanan dan stok
    • Mengelola stok produk yang terjual cepat dengan mudah
    • Memproses pesanan dan pengiriman dalam satu sistem
  2. Mengelola penjualan dengan sistem manajemen digital
    • Membership dan database pelanggan secara menyeluruh
    • Prediksi bisnis dengan Fitur Analisa Bisnis di Ginee
    • Memantau laporan dengan menyesuaikan data, keuntungan, dan laporan pelanggan
New ID ERP CTA Reusable Block 03