Untuk menghindari komplain pembeli dalam menerima produk yang dibeli, Anda dapat melakukan dengan cara menghindari barang yang tidak sesuai, proses pengiriman yang lambat, pada kemasan paket yang rusak, dan lain sebagainya. Pengiriman dan kemasan paket yang buruk akan membuat pelanggan merasa kualitas dari toko tidak baik.

Untuk mendapatkan kepercayaan konsumen dapat dilakukan dengan cara packing barang baju yang baik dan benar. Alasannya, karena baju yang dikirim terkena air dan luntur atau tidak rapi akan menimbulkan kekecewaan konsumen dalam membeli barang atau produk. 

Sehingga, pengiriman yang buruk akan membuat kualitas dari sebuah toko menurun dan kehilangan pelanggan dan calon konsumen yang akan memberikan dampak yang buruk bagi pelayanan yang kurang memuaskan. Untuk menghindari hal tersebut maka diperlukan melakukan teknik packing yang dilakukan dengan menambah kualitas pelayanan toko online. Berikut langkah yang dilakukan dengan melakukan teknik packing yang baik, yaitu:

  1. Menggunakan tempat alat packing yang sesuai dengan ukuran produk yang akan dikirim.
  2. Memakai bubble wrap sebagai pelapis atau ganjalan di dalam  tempat alat packing agar tidak memiliki tempat kosong yang dapat membuat produk hancur.
  3. Melapisi plastik dan menggunakan lakban super yang dapat menahan tutup dari barang yang dikirimkan. 
  4. Menggunakan packing kayu jika membutuhkan
  5. Menampilkan detail pengiriman di atas barang yang telah di packing
New ID ERP CTA Reusable Block 04

Tips Packing Barang dan Menjualnya di Shopee

Shopee Indonesia sendiri berusaha untuk menghindari barang yang rusak yang dilakukan dengan memberikan pelayanan terbaik dalam melakukan pengemasan produk. Untuk pengemasan dan packing harus memperhatikan packing barang. Packing barang yang baik dilakukan untuk  meningkatkan kepercayaan pembeli kepada toko online. Berikut tips packing barang di Shopee.

Membungkus Produk Secara Berlapis 

Untuk barang yang dikirimkan aman dalam perjalanan diperlukan perlindungan yang berlapis. Hal ini dilakukan agar produk diterima oleh konsumen dengan baik. Pada satu kardus yang terdapat beberapa produk dapat dilapisi bubble wrap pada masing-masing produk. 

Kardus yang dipilih sebaiknya memiliki kualitas dan bahan yang keras. Untuk menghindari barang yang diterima rusak dapat dengan memilih bahan kertas dan kardus yang keras dalam melakukan pengiriman. Selain itu, kotak kemasan sebaiknya tidak memiliki celah yang dapat membuat barang di dalam kardus terguncang saat melakukan pengiriman.

Menggunakan Packing Kayu Bagi Barang yang Mudah Pecah

Jika produk yang dijual adalah barang yang mudah pecah belah, Anda dapat melakukannya menggunakan packing kayu dan bubble wrap yang ditambah dengan kardus. Tujuannya untuk menjaga barang agar tetap aman.

Untuk barang elektronik juga dapat menggunakan packing kayu agar layar LCD pada barang elektronik tidak pecah atau hancur saat pengiriman dilakukan. Alasannya, karena packing kayu memiliki karakteristik yang tahan terhadap tekanan dan tumpukan yang ada saat melakukan packing barang.

Stiker Peringatan Jangan Sampai Ketinggalan

Pada barang yang mudah pecah dapat dilakukan dengan menempelkan peringatan kepada kurir atas barang yang dilakukan untuk menghindari barang yang rusak saat pengiriman. Packing olshop aesthetic yang membuat packingan atau kemasan dengan menarik.

Pilih Jasa yang Terpercaya

Pada pelayanan yang dilakukan dapat menawarkan berbagai macam layanan pengiriman yang akan memberikan kenyamanan kepada konsumen. Selain itu, sebaiknya toko online Shopee menggunakan packaging online shop ramah lingkungan.

Selipkan pesan personal dalam paket

Paket yang dikirimkan dapat menyisipkan pesan personal melalui kartu ucapan yang dilakukan untuk mendapatkan kesan dari penjual kepada pengirim yang dapat menarik calon konsumen lainnya dalam melakukan transaksi.

New ID ERP CTA Reusable Block 05

Baca juga: Packing Barang Aman, Pembeli Senang! Ikuti 5 Cara Ini!

Pesanan Online No Complain dengan Ginee Omnichannel

Menggunakan trik packing online shop di Shopee tentu memudahkan Anda untuk menarik perhatian calon pembeli. Cara ini dapat menggaet sejumlah pembeli dari mulut ke mulut. Selain menggunakan trik packing online, Anda juga harus mengelola toko Anda dengan benar.

Mau kelola toko? Tapi, caranya anti ribet? Ya, Ginee Indonesia dong jawabannya! Ginee Indonesia akan bantu bisnis Anda dengan fitur andalannya Ginee Omnichannel. Fitur Ginee Omnichannel akan membantu Anda mulai dari manajemen pesanan hingga laporan penjualan produk. Layanan tersebut bisa Anda lakukan hanya dalam satu dashboard saja, lho! Keren banget, kan?

Yuk, daftar di Ginee sekarang! Tersedia berbagai fitur lengkap yang terhubung dengan mudah, lho! Jika Anda tertarik bergabung, Ginee memberikan fitur yang banyak dan rasakan beragam kemudahan dalam berbisnis.

Ginee Indonesia, Tool Bisnis Online Paling Kredibel

Punya kesulitan mengelola toko online yang terdaftar di berbagai marketplace? No worries, Ginee Indonesia hadir untuk Anda! Ginee adalah sistem bisnis berbasis Omnichannel Cloud yang menyediakan berbagai fitur andalan lengkap guna mempermudah pengelolaan semua toko online yang Anda miliki hanya dalam satu platform saja!

Fitur dari Ginee beragam, lho! mulai dari manajemen produk, laporan penjualan, Ginee WMS, yang artinya Anda dapat mengelola manajemen pergudangan dengan lebih mudah, Ginee Chat yang memungkinkan Anda mengelola chat pelanggan dari berbagai platform, hingga Ginee Ads untuk kelola semua iklanmu di berbagai platform. Yuk, daftar Ginee Indonesia sekarang FREE!

  1. Mengelola pesanan dan stok untuk semua toko online Anda
    • Update secara otomatis pesanan dan stok
    • Mengelola stok produk yang terjual cepat dengan mudah
    • Memproses pesanan dan pengiriman dalam satu sistem
  2. Mengelola penjualan dengan sistem manajemen digital
    • Membership dan database pelanggan secara menyeluruh
    • Prediksi bisnis dengan Fitur Analisa Bisnis di Ginee
    • Memantau laporan dengan menyesuaikan data, keuntungan, dan laporan pelanggan
New ID ERP CTA Reusable Block 03