Bila Anda cukup sering dan aktif berbelanja online, mungkin tidak terbesit oleh Anda untuk menghapus akun Marketplace, namun untuk satu dan alasan lain mungkin saja ada yang menjadi alasan seseorang untuk menghapus akun toko di Tokopedia secara permanen maupun sementara. Pada Artikel berikut Anda dapat menyimak cara hapus akun Tokopedia dengan ringkas dan mudah:

1. Cara Menghapus Akun Tokopedia di PC

Berikut mengenai cara menghapus akun Tokopedia seller melalui PC, Caranya cukup mudah. Berikut langkah-langkah yang dapat Anda ikuti:

  1. Masuk dalam situs Tokopedia, lalu lakukan login akun seperti biasa.
  2. Selanjutnya klik menu Pengaturan.
  3. Lalu, pilih opsi menu Pengaturan Toko pada bagian Toko Saya.
  4. Anda dapat mengatur durasi tanggal penutupan toko dan alasan Anda menutupnya.
  5. Selanjutnya, Anda tinggal mencentang opsi Tutup Sekarang dan klik tombol Atur.
  6. Selesai! Sekarang akun Tokopedia Anda telah dinonaktifkan.
New ID ERP CTA Reusable Block 01

2. Cara Menghapus Akun Tokopedia Lewat HP (Aplikasi)

Bagi Anda yang telah memiliki akun Tokopedia, Anda juga dapat dengan mudah menghapus akun Anda lewat hp, Simak langkah-langkahnya sebagai berikut:

  1. Buka aplikasi Tokopedia dan login akun milik Anda.
  2. Selanjutnya, pilih menu Akun dan pilih menu Pengaturan.
  3. Lalu, pilih menu Toko dan pilih pada opsi menu Informasi.
  4. Selanjutnya, pilih opsi Atur pada menu Status Toko, lalu pilih Tutup Toko Sekarang.
  5. Terakhir, atur jadwal tutup toko sesuai yang Anda tentukan serta tuliskan alasan Anda pada bagian Catatan.
  6. Selesai! Akun Tokopedia Anda berhasil di-nonaktifkan sampai batas waktu yang sudah ditentukan.
New ID ERP CTA Reusable Block 02

Cara Menghapus Akun OVO Tokopedia

Bila Anda mengikuti beberapa cara diatas untuk menonaktifkan akun Tokopedia Anda, maka akun Anda sudah berhasil ditutup sampai batas waktu yang ditentukan, namun apabila Anda ingin mencari cara hapus akun ovo di Tokopedia Anda secara permanen, saat ini Tokopedia belum menyediakan layanan tersebut:

  1. Pertama-tama, buka Akun Gmail Anda.
  2. Kemudian Anda bisa membuat email dengan Subyek “Cara Menghapus Akun OVO Premier Saya” dan kirim ke cs@ovo.id.
  3. Selanjutnya  Anda perlu mencantumkan akun OVO serta lampiran Foto KTP anda.
  4. Setelahnya Anda akan mendapatkan email mengenai tata cara menonaktifkan akun OVO anda dari pihak OVO.
  5. Apabila akun Anda telah disetujui untuk ditutup, maka riwayat transaksi Andapun akan hilang secara permanen.

Bila Anda memiliki beragam toko online, Ginee dapat memudahkan pengelolaan produk dan toko Anda secara cepat dan efisien! Ginee adalah solusi All-In-One untuk e-commerce berbasis Cloud yang menyediakan rangkaian lengkap manajemen ritel untuk meningkatkan penjualan dan efisiensi kerja untuk online dan offline. Kamu dapat mencoba gratis 7 Hari Ginee sekarang!

Pelajari lebih lanjut cara membuat 10 akun Tokopedia

New ID ERP CTA Reusable Block 04

Ginee Indonesia, Tool Bisnis Online Paling Kredibel

Punya kesulitan mengelola toko online yang terdaftar di berbagai marketplace? No worries, Ginee Indonesia hadir untuk Anda! Ginee adalah sistem bisnis berbasis Omnichannel Cloud yang menyediakan berbagai fitur andalan lengkap guna mempermudah pengelolaan semua toko online yang Anda miliki hanya dalam satu platform saja!

Fitur dari Ginee beragam, lho! mulai dari manajemen produk, laporan penjualan, Ginee WMS, yang artinya Anda dapat mengelola manajemen pergudangan dengan lebih mudah, Ginee Chat yang memungkinkan Anda mengelola chat pelanggan dari berbagai platform, hingga Ginee Ads untuk kelola semua iklanmu di berbagai platform. Yuk, daftar Ginee Indonesia sekarang FREE!

  1. Mengelola pesanan dan stok untuk semua toko online Anda
    • Update secara otomatis pesanan dan stok
    • Mengelola stok produk yang terjual cepat dengan mudah
    • Memproses pesanan dan pengiriman dalam satu sistem
  2. Mengelola penjualan dengan sistem manajemen digital
    • Membership dan database pelanggan secara menyeluruh
    • Prediksi bisnis dengan Fitur Analisa Bisnis di Ginee
    • Memantau laporan dengan menyesuaikan data, keuntungan, dan laporan pelanggan
New ID ERP CTA Reusable Block 03