Dalam berjualan baik secara online maupun offline dapat dilakukan dengan memiliki berbagai variasi produk. Variasi produk di shopee memberikan keunggulan bagi penjual, untuk menjual barang yang sesuai dengan keinginan calon pembeli. Dengan memiliki variasi produk, akan membuat konsumen puas dalam menawarkan variasi yang sesuai dengan segmen pasar dan tren pasar yang ada di shopee indonesia.
Produk menjadi salah satu hal yang diperlukan dalam berjualan. Karena produk yang tidak memiliki berbagai variasi produk sulit untuk diminati oleh masyarakat. Perusahaan maupun seorang penjual, selalu berusaha untuk menciptakan produk yang bervariasi. Hal ini dilakukan agar variasi produk menarik pembeli yang lebih banyak dan peluang untuk mendapatkan uang lebih besar.
Dalam membuat variasi harga di shopee dapat dilakukan dengan cara mengatur aplikasi shopee yang menarik perhatian konsumen. Agar konsumen tertarik dengan produk yang ditawarkan sebaiknya, penjual melakukan survey terlebih dahulu terhadap produk yang akan dijual di toko.
Apa Itu Variasi Produk?
Variasi produk merupakan banyaknya kumpulan produk yang ditawarkan oleh penjual kepada pembeli. Dengan adanya variasi produk dapat membantu konsumen dalam memilih berbagai pilihan. Sedangkan, bagi penjual yang memiliki berbagai variasi produk dapat memiliki tingkat peluang yang lebih besar dalam berjualan. Opsi variasi produk disesuaikan dengan jenis dan fungsi pemakaian dari produk.
Variasi produk sendiri mempengaruhi minat konsumen dalam membeli sebuah produk atau barang yang dijual di toko. Variasi produk yang banyak dapat mempengaruhi alternatif pilihan konsumen dalam membeli sebuah barang. Toko yang mengetahui dan mengikuti tren yang diminati oleh masyarakat akan mudah memiliki peluang dalam memperluas target konsumen.
Bagaimana Cara Mengatur Variasi Produk Untuk Daftar Produk Saya?
Cara mengatur variasi produk dapat dilakukan melalui seller centre dan aplikasi shopee. Untuk mengatur variasi produk dapat dilakukan melalui seller centre dengan cara sebagai berikut:
Membuat Daftar Produk
Pada variasi produk dapat dilakukan dengan membuat daftar produk terlebih dahulu. Dimana, daftar produk dapat dibuat melalui seller centre yang ada di shopee. Pembuatan produk dapat dibedakan kepada jenis produk yang hendak dijual. Sehingga, konsumen mudah dalam memilih produk yang dicari pada toko.
Memilih Aktifkan Variasi
Dengan memilih aktifkan variasi pada bagian bawah informasi penjualan akan membuat variasi produk muncul di halaman shopee. Harga yang diaktifkan akan menjadi pertimbangan pembeli, dalam membeli sebuah produk yang memiliki variasi harga dan warna. Aktivasi shopee dapat diaktifkan melalui email atau nomor telepon. Nomor telepon yang diaktifkan akan otomatis menerima notifikasi aktivasi yang dikirim dari sistem.
Memasukkan Data Produk
Untuk mengatur produk dapat dilakukan dengan memasukkan nama variasi, opsi, harga stokm yang dilakukan dengan mengupload gambar agar data produk jelas dan dapat dimengerti oleh calon pembeli atau calon konsumen yang ingin membeli produk di toko online.
Kenapa Tidak Bisa Tambah Produk di Shopee?
Pada produk di shopee tidak dapat ditambahkan jika penjual tidak mengisi atribut wajib. Untuk atribut wajib biasanya ditandai dengan tanda bintang. Dimana, halaman tambah baru dapat diaktifkan jika telah mengisi atribut wajib yang ada di shopee. Apabila penjual telah mengaktifkan fitur toko libur, maka penjual tidak dapat melakukan edit foto atau upload foto produk. Hal yang dapat menyebabkan penjual tidak dapat menambah produk di toko yaitu:
Perbedaan Harga yang Besar Pada Opsi Variasi Dalam Daftar Produk
Perbedaan variasi harga yang murah dan mahal pada daftar produk tidak boleh besar. Untuk perbedaan harga yang terlalu besar akan membuat penjual melakukan pengeditan, pada bagian produk yang memiliki masalah sebelum foto produk di upload. Foto produk yang baik dapat dimasukkan dengan kualitas resolusi gambar yang tinggi.
Atribut Wajib Tidak Ada
Apabila penjual tidak mengisi atribut wajib tidak ada maka penjual tidak dapat melakukan upload produk baru. Dimana, atribut wajib ditandai dengan bintang pada halaman tambah produk baru yang ada di shopee. Dengan melakukan pengisian atribut wajib maka penjual dapat melakukan tambah produk baru yang ingin di upload. Upload foto yang baik dapat menggunakan kualitas gambar yang tinggi dan deskripsi yang jelas mengenai produk yang dijual.
Fitur Toko Libur
Toko online kadang memiliki jadwal toko libur. Sehingga penjual yang sedang mengaktifkan toko libur tidak dapat melakukan edit dan tambah produk baru di shopee. Hanya dengan tidak mengaktifkan fitur toko libur, penjual dapat melakukan edit dan menambah foto produk yang diinginkan melalui pencarian populer shopee buat produk.
Hak Istimewa Penjual Terbatas
Penjual akan memiliki poin yang mempengaruhi penjual dapat menjual produk atau barang di shopee. Penjual yang telah memiliki poin penalti akan membuat penjual diblokir dari daftar produk yang ingin diedit atau ditambahkan. Oleh karena itu, penjual harus memiliki etika yang baik dalam berjualan di shopee. Hal ini membuat pencarian melalui url toko dapat ditemukan dengan harga yang sesuai kebutuhan pembeli.
Mengubah Stok Produk
Dalam berjualan di shopee memerlukan informasi yang update dalam bentuk harga, stok, minimal jumlah pembelian, maksimal jumlah pembelian serta opsi tambahan produk yang memiliki harga yang terbaik bagi calon pembeli. Untuk jumlah stok produk perlu diperbarui agar pembeli tahu berapa produk yang masih ada di toko. Karena stok barang menjadi penentu barang dalam mengisi gudang stok yang ada di toko online.
Baca juga: 5 Langkah dan Cara Membuat Stok Habis di Shopee dan Update
Via Seller Centre
Untuk mengubah stok produk dapat dengan memilih klik produk saya pada halaman seller centre. Dengan melakukan klik informasi penjualan, maka penjual dapat mengubah dapat mengubah stok produk yang ada di toko. Stok produk sendiri di update agar pembeli mengetahui jumlah stok yang ada di toko, tanpa harus menunggu dan merasa kecewa jika stok produk yang ditampilkan ada tetapi stok asli toko tidak ada.
Sehingga pembeli akan merasa kecewa dan pendapatan yang didapatkan akan berkurang. Ditambahnya dengan review yang diberikan oleh konsumen adalah review yang jelek akan memberikan efek samping kepada calon pembeli lainnya untuk membeli produk di toko. Keraguan konsumen akan membuat toko shopee menjadi sepi.
Baca juga: Shopee Sepi Pengunjung? Ini 4 Tips Ampuh Atasi Masalah Itu!
Via Aplikasi Shopee
Pada halaman toko saya yang ada di aplikasi shopee dapat dengan mengklik produk variasi yang ingin diubah. Hal yang dilakukan selanjutnya adalah memilih ubah dan klik informasi penjualan untuk mengubah stok produk melalui aplikasi shopee yang diinstal di smartphone.
Sehingga daftar toko perlu diatur agar informasi yang diterima konsumen selalu up to date dengan mengetahui sejumlah tips dan cara buka online shop.
salah satu tips sukses dalam berjualan di marketplace terutama Shopee adalah dengan cara memahami fitur-fitur yang ada di Shopee. dengan memahami segala fitur di Shopee Anda akan lebih bisa mengoptimalkan performa toko Anda dan juga bisa membantu meningkatkan omset penjualan.
Ginee Omnichannel Cara mudah Berbisnis Online
selain memanfaatkan fitur di Shopee anda juga harus bisa mengelola toko online Anda. Bersama Ginee Omnichannel Anda bisa dibantu mengelola toko online dengan sangat mudah tanpa ribet. Dengan berbagai fitur menarik Anda bisa memanfaatkanya untuk bisnis online Anda.
Fitur dari Ginee Indonesia beragam, mulai dari, manajemen pesanan, stok produk, chat pelanggan, hingga laporan penjualan bisa Anda dapatkan di Ginee. Maka dari itu, yuk, daftar Ginee sekarang juga! dan tak perlu takut dan khawatir tentang mengelola bisnis online Anda.