Cara memakai Shopee? Anda belum terbiasa belanja online di Shopee dan ingin coba belanja di Shopee? Cara belanja di Shopee bagi pemula itu gak susah, kok. Justru, buat Anda yang baru ingin coba belanja online, Anda harus pakai Shopee karena di Shopee ada banyak promosi yang bisa bikin belanjaan Anda makin irit.

Cara belanja di Shopee sebenarnya gampang banget. Anda yang belum pernah belanja di Shopee sekalipun pasti langsung bisa kalau sudah tahu cara belanja di Shopee untuk pemula yang baik dan benar. Bahkan, dengan adanya promosi, voucher gratis ongkir, voucher diskon, cashback di Shopee, dijamin, deh, Anda bakal nagih belanja di Shopee.

Yuk, scroll ke bawah untuk mengetahui cara memakai Shopee di sini! Ada informasi mengenai cara belanja di Shopee via web dan cara jualan di Shopee Food juga, lho!   

Step-Step Belanja di Shopee

Cara belanja di Shopee COD bagi pemula? Aktivitas belanja kini semakin mudah dengan hadirnya marketplace yang menyediakan berbagai barang yang dibutuhkan konsumen. Shopee menjadi salah satu marketplace yang banyak menjadi rujukan untuk belanja online. 

Cara belanja di Shopee yang mudah dan cepat membuat banyak orang senang bertransaksi di e-commerce ini. Selain kemudahan yang diberikan, di Shopee juga banyak promo dan berbagai layanan konsumen lainnya. Yang paling sering digunakan yaitu promo gratis ongkir dan layanan pembayaran COD.

New ID ERP CTA Reusable Block 01

Unduh Aplikasi Shopee

Cara belanja di Shopee gratis ongkir? Langkah pertama yang harus Anda lakukan yaitu mengunduh aplikasi Shopee melalui Google Play Store atau App Store. Kemudian pasang di smartphone yang Anda gunakan. Pastikan jaringan internet stabil agar proses installing tidak terganggu.

Buat Akun Shopee

Cara belanja di Shopee untuk pemula lewat HP berikutnya, yaitu membuat akun Shopee terlebih dahulu. Adapun cara membuat akun Shopee, sebagai berikut: 

  • Buka aplikasi Shopee yang sudah diunduh. 
  • Kemudian klik menu “Saya” yang terdapat di kanan bawah. 
  • Lalu pilih “Daftar” dan masukkan nomor handphone yang Anda miliki. 
  • Tunggu beberapa saat sampai kode OTP dikirimkan melalui SMS ke nomor yang Anda daftarkan. 
  • Masukkan kode OTP dengan benar, kemudian klik “Lanjut”. 
  • Selanjutnya Anda bisa mengganti username sesuai dengan yang Anda inginkan. 
  • Langkah berikutnya yaitu membuat password baru. 
  • Terakhir klik “Daftar”.
New ID ERP CTA Reusable Block 02 1

Pilih Produk yang Akan Dibeli

Memilih produk menjadi cara belanja di Shopee berikutnya, ide jualan di Shopee. Anda bisa langsung mencari produk yang akan dibeli dengan menuliskan kata kunci di kolom pencarian yang ada di bagian atas.

Setelah pilihan produk muncul, Anda bisa menggunakan menu filter untuk mencari produk yang paling sesuai dengan keinginan. Filter yang tersedia mulai dari lokasi, metode pembayaran, kategori, hingga merek dari barang tersebut. Apabila menu filter digunakan, maka produk yang akan ditampilkan sesuai dengan filter yang sudah dipilih.

Membeli Produk

Setelah menemukan produk yang sesuai, Anda bisa langsung membuka produk tersebut. Kemudian klik “Beli Sekarang” yang terdapat di kanan bawah.

Isi Alamat Pengiriman

Langkah selanjutnya, Anda harus menuliskan alamat pengiriman. Isi dengan lengkap mulai dari nama jalan, RT atau RW, nomor rumah, dan jika perlu tuliskan patokan untuk memudahkan kurir. Anda juga harus memasukan nama penerima beserta nomor handphone yang aktif. Hal ini penting untuk meminimalisir paket hilang atau salah kirim.

Pilih Metode Pembayaran dan Jasa Pengiriman

Cara belanja di Shopee selanjutnya yaitu memilih metode pembayaran dan jasa pengiriman. Anda bisa memilih jasa pengiriman sesuai dengan ongkos kirim yang dibebankan. Tak hanya itu, Anda juga bisa menentukan waktu pengiriman. Apakah akan dikirim saat jam kerja atau bisa dikirim kapan saja.

Setelah semua tahap selesai, kini Anda cukup tunggu sampai paket tiba di lokasi yang ditentukan. Anda juga bisa mengecek lokasi paket menggunakan nomor resi atau menggunakan fitur pelacakan yang disediakan oleh Shopee.

Cara Belanja di Shopee COD bagi Pemula

Cara checkout di Shopee bisa dilakukan dengan beberapa cara. Yang pertama, ada cara buat pesanan di Shopee via desktop, ada juga juga bagaimana cara belanja di Shopee via aplikasi. Untuk lebih lengkapnya, simak caranya di bawah ini, ya!

Cara Belanja di Shopee via Aplikasi

Cara belanja di Shopee tanpa aplikasi? Cara yang paling umum dan mudah untuk dilakukan adalah belanja di Shopee via aplikasi Shopee-nya langsung. Bagi Anda yang ingin tahu cara pesan barang di Shopee bagi pemula, bisa ikuti langkah-langkah di bawah ini.

  • Install aplikasi Shopee di smartphone Anda melalui Google Play Store atau AppStore.
  • Jika sudah terinstal, buat akun Shopee Anda dan lakukan verifikasi.
  • Jika sudah, Anda bisa mencari produk yang Anda inginkan di kolom pencarian.
  • Kalau sudah ketemu, pilihlah produk yang Anda ingin beli dengan mengklik produk tersebut.
  • Baca deskripsi produk dengan seksama, jika sudah dirasa cocok dengan kebutuhan Anda, klik “Beli Sekarang”.
  • Anda akan diarahkan ke halaman keranjang Anda, biar belanjaan Anda murah, masukan voucher gratis ongkir atau voucher lainnya di kolom “Gunakan/masukkan kode”.
  • Klik “checkout” dan pastikan alamat Anda sudah sesuai.
  • Pilih layanan pengiriman dan metode pembayaran sesuai kebutuhan Anda.
  • Jika semua langkah sudah dilakukan, klik “Buat Pesanan” dan pesanan Anda pun akan diproses oleh pennjual.

Semudah itu, lho, cara belanja di Shopee bagi pemula via aplikasi. Anda yang ingin tahu cara belanja di Shopee via Indomaret sebenarnya langkahnya sama saja. Hanya saja pada langkah metode pembayaran, Anda harus memilih metode pembayaran Indomaret. Cara ini cocok buat pengguna Shopee yang belum memiliki rekening.

Cara Belanja di Shopee via Desktop

Cara checkout di Shopee? Selain melalui aplikasi Shopee, ada juga, nih, cara belanja di Shopee tanpa aplikasi. Caranya gimana? Gampang banget! Anda hanya perlu mengunjungi website Shopee di laptop/PC Anda, login, dan mulai belanja! Selengkapnya, baca di sini, ya!

  • Kunjungi website resmi Shopee di https://www.shopee.co.id/
  • Login menggunakan akun Shopee Anda.
  • Cari produk yang Anda ingin beli dengan mengetik kata kunci di kolom pencarian.
  • Jika sudah, produk yang Anda cari akan ditampilkan, silahkan pilih produk yang Anda ingin beli dengan mengklik produk tersebut.
  • Di halaman detail produk, klik “Beli Sekarang”, jika ada variasi yang Anda harus pilih, pilih variasinya terlebih dahulu sebelum mengklik “Beli Sekarang”.
  • Setelah diarahkan ke halaman keranjang, pilih produk yang Anda ingin checkout, masukkan voucher (jika ada), lalu klik “Checkout”.
  • Pilih layanan jasa kirim dan metode pembayaran, jika sudah, silahkan klik “Buat Pesanan”.
  • Setelah itu, Anda bisa menghubungi penjual agar pesanan Anda segera diproses.

Gimana? Mudah bukan langkah-langkahnya untuk diikuti seorang pemula? Bagi Anda yang tidak tahu cara belanja di Shopee setelah checkout, Anda hanya perlu melakukan hal yang sama seperti langkah-langkah di atas. 

Hanya saja, jika voucher Anda sudah terpakai semua, Anda bisa mengklaim kembali voucher-voucher yang lain di menu “Gratis Ongkir dan Voucher” untuk cara mendapatkan voucher Shopee gratis ongkir.

New ID ERP CTA Reusable Block 04

Baca juga: 6 Tips Cara Berniaga di Shopee, Bisa Dapat Cuan per Bulan

Cara Mendapat Gratis Ongkir Belanja di Shopee

Cara jualan di Shopee tanpa stok barang? Shopee merupakan e-commerce yang paling gencar memberikan voucher gratis ongkir untuk penggunanya. Pengguna bisa mendapatkan voucher gratis ongkir Shopee melalui beberapa cara, yaitu:

Cara Mendapatkan Gratis Ongkir Shopee via Menu Gratis Ongkir & Voucher

Pengguna bisa mengklaim voucher gratis ongkir Shopee melalui menu Gratis Ongkir yang ada di halaman utama aplikasi Shopee, sebelum melakukan pembelian produk. 

Voucher gratis yang ditawarkan pada menu ini pun beragam, seperti voucher gratis ongkir Shopee, diskon, cashback, voucher Shopee Segar, voucher pulsa dan tagihan, hingga voucher Shopee Food. Berikut cara mendapatkan gratis ongkir di Shopee melalui menu Gratis Ongkir & Voucher, yaitu:

  • Buka aplikasi Shopee. 
  • Pilih menu Gratis Ongkir & Voucher 
  • Klik klaim voucher gratis ongkir Shopee yang diinginkan. 
  • Voucher gratis ongkir Shopee pun siap dipakai saat melakukan checkout pembelian.

Baca juga: 3 Cara Pakai Voucher Ongkir Shopee? Terbaru dan Terlengkap!

Cara Mendapatkan Gratis Ongkir Shopee via ShopeePay atau Shopee PayLater

Cara membuat profil toko di Shopee? Selain tempat berbelanja, Shopee juga tengah gencar mempromosikan layanan uang digitalnya bernama ShopeePay dan layanan kredit bernama Shopee Pay Later. 

Oleh karenanya, Shopee memberikan keuntungan lebih bagi pengguna yang berbelanja menggunakan metode pembayaran ShopeePay atau Shopee Pay Later, yaitu berupa gratis ongkir dan cashback.

Voucher gratis ongkir Shopee khusus metode pembayaran ShopeePay dan Shopee Pay Later bisa didapatkan melalui menu Gratis Ongkir & Voucher atau menggunakan cara mendapatkan gratis ongkir di Shopee berikut ini, yaitu:

  • Buka aplikasi Shopee. 
  • Klik menu Saya di bagian pojok kanan bawah di halaman utama. 
  • Klik menu Voucher. 
  • Pilih voucher gratis ongkir bertanda ShopeePay/SPayLater. 
  • Voucher gratis ongkir Shopee pun siap dipakai saat melakukan checkout pembelian.

Cara Jualan di Shopee

Internet memudahkan masyarakat untuk melakukan berbagai kegiatan secara online. Salah satunya adalah jual beli online. Sekarang ini banyak e-commerce atau perdagangan elektronik untuk jual beli, salah satunya Shopee. Selain itu, Anda juga hanya perlu memperhatikan cara posting jualan di Shopee. 

Pengguna bisa menjual produk dengan membuka toko di Shopee. Cara mendaftar di Shopee cukup mudah bisa dilakukan di ponsel pintar atau smartphone. Adanya internet mempermudah masyarakat untuk melakukan berbagai kegiatan, salah satunya jual beli online. 

Sekarang ini banyak e-commerce atau perdagangan elektronik untuk jual beli. Salah satu E-commerce yang banyak dipakai adalah Shopee. Pengguna bisa mengakses Shopee melalui komputer atau smartphone.

Tips Jualan di Shopee

Setelah melewati langkah-langkah awal dalam berjualan di Shopee, ada lagi strategi-strategi yang perlu Anda lakukan agar penjualan produk Anda lebih maksimal. Beberapa strategi jualan di Shopee yang bisa Anda coba adalah sebagai berikut.

Pasang Fitur Free Ongkir

Strategi awal untuk sukses berjualan di Shopee adalah dengan mengaktifkan fitur bebas ongkir pada toko Anda. Perlu diketahui, Shopee menyediakan fasilitas ini dengan jumlah minimal pembelian Rp30,000 dan kelipatannya hingga Rp200,000. Strategi bebas ongkir ini merupakan salah satu daya tarik yang terbukti berhasil menarik pembeli.

Untuk mengaktifkan fitur ini, Anda perlu mengajukan pengaktifan fitur dengan cara melakukan selfie sembari memegang KTP. Ketika fitur bebas ongkir berhasil diaktifkan, nantinya pembeli yang ingin berbelanja di toko Anda akan dibebaskan biaya pengiriman.

Pastikan Anda Memiliki Pilihan Produk yang Beragam dan Menarik

Semakin banyak barang yang ada dalam etalase toko online, maka peluang memperoleh pembeli juga pasti akan meningkat. Pastikan Anda memiliki minimal 10 barang. Sehingga para konsumen dapat memilih sesuai keinginan mereka. 

Pasang Ajakan untuk Mengikuti Toko Anda

Ketika berjualan online, salah satu kunci kesuksesannya adalah meraih kepercayaan pelanggan. Salah satu tolak ukur yang dijadikan pertimbangan pelanggan adalah jumlah followers yang kita miliki dalam akun kita. 

Untuk mendapatkan lebih banyak followers, Anda dapat melakukan strategi seperti “ikuti toko kami, dan dapatkan potongan 10% hingga Rp5.000.00. Dengan begitu, pastilah banyak konsumen yang tertarik untuk mengikuti toko Anda.

New ID ERP CTA Reusable Block 05

Jualan Lengkap dengan Ginee Omnichannel

Jualan di Shopee rugi? Punya kesulitan mengelola toko online yang terdaftar di berbagai marketplace? Say no worry, Ginee Indonesia hadir untuk Anda! Ginee adalah sistem bisnis, seperi Ginee Omnichannel Cloud yang menyediakan berbagai fitur andalan lengkap guna mempermudah pengelolaan semua toko online yang Anda miliki hanya dalam satu dashboard!

Jadi, tunggu apalagi? Yuk, daftar di Ginee sekarang! Tersedia berbagai fitur lengkap yang terhubung dengan mudah, lho! Jika Anda tertarik bergabung, Ginee memberikan fitur yang banyak dan rasakan beragam kemudahan dalam berbisnis.

Ginee Indonesia, Tool Bisnis Online Paling Kredibel

Punya kesulitan mengelola toko online yang terdaftar di berbagai marketplace? No worries, Ginee Indonesia hadir untuk Anda! Ginee adalah sistem bisnis berbasis Omnichannel Cloud yang menyediakan berbagai fitur andalan lengkap guna mempermudah pengelolaan semua toko online yang Anda miliki hanya dalam satu platform saja!

Fitur dari Ginee beragam, lho! mulai dari manajemen produk, laporan penjualan, Ginee WMS, yang artinya Anda dapat mengelola manajemen pergudangan dengan lebih mudah, Ginee Chat yang memungkinkan Anda mengelola chat pelanggan dari berbagai platform, hingga Ginee Ads untuk kelola semua iklanmu di berbagai platform. Yuk, daftar Ginee Indonesia sekarang FREE!

  1. Mengelola pesanan dan stok untuk semua toko online Anda
    • Update secara otomatis pesanan dan stok
    • Mengelola stok produk yang terjual cepat dengan mudah
    • Memproses pesanan dan pengiriman dalam satu sistem
  2. Mengelola penjualan dengan sistem manajemen digital
    • Membership dan database pelanggan secara menyeluruh
    • Prediksi bisnis dengan Fitur Analisa Bisnis di Ginee
    • Memantau laporan dengan menyesuaikan data, keuntungan, dan laporan pelanggan
New ID ERP CTA Reusable Block 03