Anggaran biaya bisnis di era new normal kemungkinan akan membutuhkan beberapa penyesuaian yang diperlukan pasca pandemi COVID-19. Banyak yang mengatakan bahwa anggaran biaya membuat pengeluaran bisnis online dan peluang usaha semakin membengkak. Lalu apa saja penambahan biaya bisnis new normal dan bagaimana bisnis menghadapi fase new normal?
Sejak kehadirannya, COVID-19 sudah meresahkan warga dalam skala global. Tidak hanya jumlah kematiannya yang tinggi, sistem ekonomi dunia juga berdampak secara signifikan sehingga beberapa jenis pengeluaran atau biaya meningkat selama masa pandemi ini. Meskipun banyak peluang bisnis di era new normal, tetap saja dampak negatif COVID-19 sungguh meresahkan, bahkan dari faktor ekonomi.
Dampak Pandemi COVID-19 Terhadap Perekonomian Negara
Banyaknya angka kematian ini membuat pemerintah khawatir akan perkembangan negara, apalagi di momentum yang sebenarnya membuat Indonesia akan berkembang pesat ini. Hal ini dikarenakan demi keselamatan dan kenyamanan seluruh warga Indonesia, pemerintah menerapkan sistem physical distancing yang membuat aktivitas menjadi terbatas.
Dengan menerapkan physical distancing, sebagian besar perusahaan memberhentikan karyawan dan membuat produktivitas perusahaan berkurang secara signifikan. Ini berdampak pada pendapatan negara yang semakin berkurang dalam waktu yang sangat singkat ini. Tidak hanya dirasakan pemerintahan ataupun bank Indonesia, kehidupan sehari-hari masyarakat juga merasakan efek dari krisis ekonomi ini.
COVID-19 Menaikkan Banyak Biaya Pengeluaran
Demi bertahannya jenis usaha dari pengusaha lokal baik dari perusahaan besar hingga UMKM, sebagian besar perusahaan dan pengusaha memilih untuk menaikkan harga dari barang atau jasa yang ditawarkan untuk menutupi tingkat kesulitan yang dihadapi di masa pandemi ini. Apa saja biaya-biaya tambahan di era New Normal ini?
Logistik
Karena adanya COVID-19, bahkan sejak munculnya peluang bisnis 2020, biaya pengiriman barang impor atau ekspor untuk bahan baku jadi lebih mahal dibandingkan sebelumnya. Selain itu, orang yang bekerja secara work from home juga telah mengubah cara berbisnis. Sementara komunikasi dapat dilakukan dengan mudah. Kenaikan biaya logistik kantor ini sangat perlu diperhatikan bisnis saat new normal.
Jaringan Internet
Di era awal mula pandemi dan work from home, internet menjadi hal yang jauh lebih penting daripada masa-masa sebelumnya. Internet menjaga bisnis tetap berjalan dan karyawan saling terhubung satu sama lain. Sejumlah pemilik bisnis telah menaikkan rencana biaya internet mereka karena pada akhirnya, video call dan proses bisnis secara online menjadi tata kebiasaan di normal yang baru.
Software ERP
Ketika karyawan bekerja dari rumah, pebisnis mulai memperhitungkan software dan aplikasi yang tepat untuk membantu seluruh bisnis berjalan selancar mungkin. Tapi akhirnya, kamu tetap akan memasukkan anggaran biaya penggunaan software untuk jangka panjang karena seperti software Omnichannel dan Omnichannel Ginee terbukti penting untuk mengefisiensikan bisnis kamu.
Kesehatan
Krisis kesehatan global yang sedang berlangsung mempengaruhi kesehatan dan kesejahteraan karyawan, juga menjadi sorotan dalam dunia bisnis. Selain asuransi kesehatan, bisnis juga dapat membantu karyawan terutama mereka yang masih bekerja di kantor dengan memberikan sejumlah panduan dan manfaat menjaga kesehatan agar meningkatkan kekebalan karyawan terhadap COVID-19 dan penyakit lainnya.
Sanitasi
Jika bisnis kembali membuka kantor dalam waktu dekat, bisnis dimungkinkan untuk memperhatikan pedoman dan protokol kesehatan sebagai tindakan pencegahan penularan COVID-19. Hal ini termasuk penyemprotan desinfektan di ruang kantor setiap hari, langkah-langkah membatasi karyawan di kantor, penyediaan sanitasi seperti termometer, masker wajah dan hand sanitizer dan bahkan uji COVID-19.
Upaya Pemerintah Menghadapi New Normal
Meski banyak mengalami kerugian, pemerintah tetap mengutamakan kesehatan dan kepentingan masyarakat. Hal ini dibuktikan dengan dibentuknya protokol kesehatan dan satuan petugas COVID-19 yang dikhususkan untuk memantau dan mengendalikan penyebaran virus corona ini.
Dimulai dari hadirnya pemeriksaan kesehatan gratis yang sudah mencangkup rapid test, swab test, dan PCR test hingga GeNose ini test bagi masyarakat yang membutuhkan dan khusus ditempatkan di lokasi yang penyebaran virus yang tinggi.
Tidak hanya sekedar melakukan pemeriksaan dan perlindungan. Pemerintah juga memberikan vaksin kepada seluruh warga Indonesia, dimulai dari Bapak Presiden Joko Widodo sendiri yang menjadi orang pertama yang divaksin di Indonesia ini.
Dengan adanya vaksin, tubuh masyarakat menjadi lebih kebal terhadap virus COVID-19 ini sehingga dapat membuat aktivitas luar rumah kembali dilakukan secara perlahan-lahan. Oleh karena itu sangat disarankan bagi anda untuk mengikuti program vaksin ini agar memperkuat daya tahan tubuh anda terhadap COVID-19 hingga kebal.
Meskipun muncul biaya tambahan saat masa pandemi, anda tetap bisa berbisnis, kok. Asalkan ada niat dan semangat, pasti bisnis apapun pun akan mampu bertahan. Salah satu caranya yaitu dengan menggencarkan strategi marketing yang jitu demi berlangsungnya bisnis. Misalnya dengan mengikuti strategi Omnichannel dengan bantuan Ginee Omnichannel!
Kenapa Harus Ginee Omnichannel?
Sebab, Ginee Omnichannel hadir untuk membantu bisnis online anda yang terdaftar di marketplace terkelola dengan baik hanya di satu platform atau dashboard saja. Anda tidak perlu repot harus membuka toko online lebih dari satu di tiap aplikasi, cukup dengan membuka Ginee, dan semua urusan bisnis pun akan beres dalam waktu sesingkat mungkin!
Ginee Indonesia dilengkapi dengan fitur yang canggih dan mempermudah anda dalam mengelola toko. Seperti fitur manajemen produk, stok, pesanan, promosi, laporan penjualan, Ginee Chat, dan Ginee Fulfillment. Tunggu apa lagi untuk membuat bisnis anda tetap lancar meski saat fase new normal?
Yuk, bersama-sama kembangkan bisnis online dengan tak lupa untuk menaati protokol kesehatan bagi anda maupun karyawan anda. Selain itu, gabung Ginee sekarang dan dapatkan free trial selama 7 hari full!
Ginee Indonesia, Tool Bisnis Online Paling Kredibel
Punya kesulitan mengelola toko online yang terdaftar di berbagai marketplace? No worries, Ginee Indonesia hadir untuk Anda! Ginee adalah sistem bisnis berbasis Omnichannel Cloud yang menyediakan berbagai fitur andalan lengkap guna mempermudah pengelolaan semua toko online yang Anda miliki hanya dalam satu platform saja!
Fitur dari Ginee beragam, lho! mulai dari manajemen produk, laporan penjualan, Ginee WMS, yang artinya Anda dapat mengelola manajemen pergudangan dengan lebih mudah, Ginee Chat yang memungkinkan Anda mengelola chat pelanggan dari berbagai platform, hingga Ginee Ads untuk kelola semua iklanmu di berbagai platform. Yuk, daftar Ginee Indonesia sekarang FREE!
- Mengelola pesanan dan stok untuk semua toko online Anda
- Update secara otomatis pesanan dan stok
- Mengelola stok produk yang terjual cepat dengan mudah
- Memproses pesanan dan pengiriman dalam satu sistem
- Mengelola penjualan dengan sistem manajemen digital
- Membership dan database pelanggan secara menyeluruh
- Prediksi bisnis dengan Fitur Analisa Bisnis di Ginee
- Memantau laporan dengan menyesuaikan data, keuntungan, dan laporan pelanggan